Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER OTOMOTIF] Cara Mengemudi Mobil Transmisi Matik | Uji Tabrak Alphard

Kompas.com - 13/06/2019, 06:03 WIB
Aditya Maulana

Editor

4. Bisakah "Engine Brake" pada Mobil Transmisi Matik


Cukup banyak pengguna mobil transmisi matik yang tak memahami cara kerja engine brake pada transmisi tanpa gigi tersebut. Bahkan banyak beranggapan bila mobil transmisi matik tak bisa melakukan engine brake.

Engine brake sendiri merupakan teknik memperlambat laju mobil dengan cara mengandalkan putaran mesin ketika transmisi diturunkan ke gigi yang lebih rendah.

Pada mobil transmisi manual, cara ini sudah biasa dilakukan, tetapi bagi mobil transmisi matik ada tekniknya untuk melakukan ini.

Menurut Kepala Bengkel Auto2000 HR Muhammad Surabaya Andreas Totok, mobil transmisi matik tetap memiliki kemampuan untuk melakukan engine brake. Hanya saja penggunanya masih banyak yang tak mengerti untuk melakukannya.

Baca selengkapnya: Bisakah "Engine Brake" pada Mobil Transmisi Matik?

5. Begini Hasil Uji Tabrak Toyota Alphard

Toyota Alphard 2018. Dok. TOYOTA ASTRA MOTOR Toyota Alphard 2018.

Toyota Alphard meraih lima bintang dalam tes yang dilakukan oleh Japan New Car Assessment Program (JNCAP). Hasil itu otomatis menjadikan Alphard sebagai MPV mewah dengan kualitas keselamatan yang sangat baik.

Dalam uji tabrak yang dilakukan JNCAP, Toyota Alphard mendapat total nilai sebesar 178.4 poin, dengan rincian 90.82 poin untuk perlindungan penumpang dan 73.99 poin untuk perlindungan pejalan kaki.

Baca selengkapnya: Begini Hasil Uji Tabrak Toyota Alphard

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com