Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Mobil Pertama di Dunia

Kompas.com - 12/12/2023, 08:02 WIB
Gilang Satria,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

"Benz Patent Motorwagen tidak memiliki kunci kontak untuk menyalakan mesin. Mesin dinyalakan dengan memutar roda gaya (flye wheel) atau roda gila, yang terletak mendatar di bagian belakang mobil," katanya.

Sebetulnya pada pada 1886 di tahun yang sama, Gottlieb Wilhem Daimler juga membuat mobil. Dia memasangkan mesin 4-tak, 1-silinder ciptaannya ke sasis kereta kuda Wilhelm Wimpft & Son.

Namun mobil roda tiga buatan Karl Benz yang dianggap sebagai mobil pertama di dunia. Mengingat mobil yang diuji di jalan raya pada 1885 tersebut sejak awal didesain sebagai mobil, bukan kereta kuda yang dipasangi mesin.

Baca juga: Bus Hello Kitty Balap Tambah Unit Baru Pakai Jetbus 5

Fakta menarik, kedua perusahaan yang dibentuk Daimler dan Benz merger usai kesulitan ekonomi yang dialami Jerman usai Perang Dunia 1 (1914-1918).

Daimler Motoren Gesellschaft yang didirikan Gottlieb Daimler dan Wilhelm Maybach serta Benz & Company Rheinische Gasmotoren-Fabrik (Benz & Cie) yang didirikan Karl Benz bergabung pada 1926 menjadi Daimler Benz AG.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com