Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Produsen Oli Ini Berbagi Kebaikan di Bulan Ramadhan

Kompas.com - 08/04/2024, 15:12 WIB
Selma Aulia,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pada bulan Ramadahan 1445 H ini, Evalube kembali tergerak mengadakan rangkaian kegiatan rutin tahunan “My Ramadhan, My Charity” seperti tahun sebelumnya.

Paa penyelenggaraan “My Ramadhan, My Charity” tahun 2024, oli motor terbaik Evalube memberikan santunan kepada pondok pesantren dan ratusan anak-anak yatim berupa perlengkapan sekolah.

Selain itu, Evalube juga memberikan donasi berupa uang tunai untuk kelangsungan kegiatan pondok pesantren maupun panti asuhan.

Baca juga: Bocoran Harga Nissan X-Trail e-Power, Harga Dasar Rp 468 Juta

Adapun rangkaian kegiatan yang terlaksana di enam kota besar mulai 15 Maret - 1 April 2024, sebagai berikut:

  1. Santunan kepada anak – anak yatim piatu di Panti Asuhan Al – Marhamah, Medan diwakili oleh Area Sales Manager Evalube Region 1, Ferry Saleh didukung oleh distributor resmi PT Capella Patria Utama.
  2. Santunan kepada anak – anak yatim piatu di Panti Asuhan Siti Balqis, Palembang diwakili oleh Area Sales Manager Evalube Region 2, Muhammad Ridha didukung oleh distributor resmi PT Capella Patria Utama.
  3. Donasi dan Santunan kepada Panti Asuhan Al Arif, Serang yang secara simbolis diberikan oleh Area Sales Manager Evalube Region 3, Abdul Mutholib didukung oleh distributor resmi PT Nusantara Sidhayatra.
  4. Santunan kepada anak – anak yatim piatu di Panti Asuhan Welas Asih, Tegal diwakili oleh Area Sales Manager Evalube Region 4, Maman Suherman didukung oleh distributor resmi PT Sarana Lancar Karya.
  5. Donasi dan Santunan kepada Panti Asuhan Muhammadiyah, Kecamatan Kras, Kediri yang secara simbolis diberikan oleh Area Sales Manager Evalube Region 5, Teguh Wismono didukung oleh distributor resmi PT Mitra Muda Sejati.
  6. Santunan kepada anak – anak yatim piatu di Panti Asuhan Nor Hidayah, Banjarmasin diwakili oleh Area Sales Manager Evalube Region 6, Rizal Pahlevi didukung oleh distributor resmi PT Anak Muda Retail.

Baca juga: 10 Diler Siaga Mazda buat Jaga Mudik Lebaran

Commercial Director Evalube Yomie Harlin mengatakan, acara “My Ramadhan, My Charity” ini merupakan kegiatan tahunan yang dilaksanakan Evalube yang menjadi wujud rasa syukur atas pencapaian Evalube.

“Pemberian santunan ini bukan hanya bantuan uang tunai, namun juga memberikan sarana prasarana belajar. Kami juga mohon doa supaya Evalube selalu diberikan keberkahan untuk terus memberikan kontribusi positif kepada masyarakat luas,” katanya.

Tidak hanya itu, tim Evalube juga berkeliling memberikan makanan berbuka puasa kepada ratusan mekanik bengkel yang tersebar di enam kota besar tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau