Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Dimas Ekky yang Kecewa di Moto2 Jerez

Kompas.com - 06/05/2019, 11:11 WIB
Stanly Ravel,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

Sumber Motorsport

JAKARTA, KOMPAS.com - Langkah Dimas Ekky di seri keempat Moto2 yang berlangung di Jerez, Spanyol, Minggu (5/5/2019) kembali terhambat. Pebalap asal Indonesia tersebut harus menelan pil pahit usai terlibat insiden kecelakaan di tikungan pertama dan kedua saat balapan berjalan.

Dimas terpaksa menjadi korban dari kecelakaan yang dialami Remy Gardner ketika terpelanting di tengah lintasan. Kondisi tersebut membuat pebalap lain sulit untuk menghindar, termasuk Dimas harus terjatuh bahkan dikabarkan sempat terlindas pebalap lain.

Kabar baiknya, setelah melakukan pemeriksaan di medical center, Dimas dinyatakan dalam kondisi prima tanpa ada cedera serius akibat kejadian tersebut. Meski demikian, tentu insiden itu kembali membuat Dimas kembali kecewa, seperti yang diutarakan di Motorsport.com.

Baca juga: Usai Kecelakaan, Begini Kondisi Terakhir Dimas Ekky

"Saya kecewa karena saya memulai balap dengan baik dan menyalip beberapa pebalap. Tetapi antara tikungan pertama dan kedua, Gardner jatuh di depan saya, mustahil untuk menghindari kontak dengan motornya," kata Dimas.

Dalam beberapa tayangan ulang memang terlihat Dimas berusaha untuk melakukan manuver agar bisa menghindar. Tapi ketika dia mengambil sisi kanan lintasan, motornya justru tersenggol dan dia pun harus merasakan aspal panas Jerez.

Baca juga: Detik-detik Kecelakaan Dimas Ekky di Moto2 Jerez 2019

Pebalap Honda Team Asia itu pun terpaksa harus kembali bersabar dan mengalihkan peristiwa kemarin untuk mempersiapkan diri pada seri berikutnya yang berlangsung di Le Mans, Perancis, pada 19 Mei 2019 mendatang.

"Saya mencoba bangun meski sulit. Namun dokter tidak mengizinkan saya. Setelah pemeriksaan medis, saya siap dan fit untuk balap Le Mans," kata Dimas.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Rapat Ala Dedi Mulyadi, 20 Menit Hasilkan 18.000 Lowongan Kerja di Pabrik Mobil BYD

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Nunggu Beduk Magrib Lebih Berwarna, DANA Hadirkan NGABUBURICH dengan Hadiah hingga Rp 850 Juta

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Ajak JPU Berlogika, Tom Lembong: Kalau Impor Gula Bukan untuk Industri, Apa Urusannya Sama Kemenperin?

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Australia vs Indonesia, Siaran Langsung RCTI Plus, Kick Off 16.10 WIB

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Polisi Gali Motif Eks Kapolres Ngada Cabuli Anak dan Jual Videonya ke Situs Australia

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Agar Khusyuk Ibadah dan Anti-Boros, Siapkan Jadwal Imsakiyah dan Bijak Rencanakan Keuangan

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

RUU TNI Sah Jadi Undang-Undang, Ini Poin-poin Perubahannya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

Pemesanan Tukar Uang Baru BI Dibuka Pukul 09.00 WIB, Ini Cara Daftarnya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

TNI Diminta Tak Lindungi Prajurit yang Tembak Mati 3 Polisi di Lampung, Terlalu Barbar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Beberapa Jam Dibuka, Pemutihan Pajak Kendaraan di Samsat Jabar Rp 10 M

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Pernah Ditegur Tarzan Srimulat gara-gara Terlalu Prioritaskan Keluarga, Nunung: Masa Tuamu Akan Hancur

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Terlambat Menyadari, Nunung: Membantu Itu Boleh, Tapi...

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar Erick Thohir Usai Timnas Indonesia Kalah Telak dari Australia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau