Overheat atau panas berlebih bisa terjadi tidak hanya pada mesin, meski tanpa proses pembakaran transmisi juga bisa mengalami panas berlebih.
Oli transmisi matik bisa mengalami kenaikan suhu karena prinsip kerjanya memang sebagai pentransfer daya, sehingga fluida yang selalu bertekanan tinggi ini wajar mengalami kenaikan suhu.
Baca juga: Jangan Dipaksakan, Ini Tanda Transmisi Matik Mengalami Overheat
5. Cara Memanaskan Mesin Mobil yang Benar, Tak Perlu Lama-lama
Ritual memanaskan mesin mobil masih sering dilakukan. Terutama ketika pagi hari, saat akan mulai digunakan beraktivitas.
Bahkan, tak sedikit yang beranggapan memanaskan mesin mobil dengan waktu yang lama akan berdampak positif bagi komponen mesin. Lantas apakah anggapan tersebut benar?
Baca juga: Cara Memanaskan Mesin Mobil yang Benar, Tak Perlu Lama-lama
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.