"Sebelum memindahkan posisi gigi dari D ke P, keempat roda kendaraan dipastikan berhenti total. Hal itu untuk mencegah gigi transmisi overheat karena terbebani perpindahan mendadak," kata Hermas kepada Kompas.com, Minggu (13/11/2022).
Baca juga: Kebiasaan Buruk Langsung Pindahkan Gigi dari D ke P pada Mobil Matik
2. Punya Tenaga Besar, tapi Honda WR-V Minus Beberapa Fitur Ini
Hal ini menjadi salah satu poin plus bagi Honda WR-V sebagai pendatang baru, selain dari bentuk desain yang boleh dibilang lebih fresh sebagai small SUV.
Namun bukan berarti WR-V langsung menang telak. Bila diperhatikan, ada beberapa kekurangan yang membuat SUV baru Honda ini terkesan tanggung dari segi fitur.
Pertama, soal absennya opsi transmisi manual. PT Honda Prospect Motor (HPM) mengeluarkan WR-V dalam tiga varian yang semuanya dibekali transmisi CVT.
Baca juga: Punya Tenaga Besar, tapi Honda WR-V Minus Beberapa Fitur Ini
3. Mitos atau Fakta, Matikan Mobil Matik di Posisi N Bikin Aki Tekor?
Aki tekor pada mobil matik jadi masalah serius. Namun apakah sudah tahu salah satunya dikarenakan salah dalam hal pengoperasian transmisi.
Beberapa kasus aki tekor terjadi karena pemilik tidak paham mengenai prosedur mematikan mesin mobil matik yang benar.
"Mobil matik dengan kunci keyless aki tekor karena posisi gigi di netral (N). Pada posisi tersebut, kelistrikan mobil masih aktif Acc (accessory) yang mengalirkan arus ke masing-masing komponen," ucap Teguh Dwi Harianto, Kepala Bengkel Honda Kusuma Siliwangi Semarang kepada Kompas.com, Minggu (13/11/2022).
Baca juga: Mitos atau Fakta, Matikan Mobil Matik di Posisi N Bikin Aki Tekor?
4. Daftar Mobil Bekas Harga Rp 50 Jutaan, Dapat Corolla sampai CR-V
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.