Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Target Operasi Patuh Progo 2024 di Yogyakarta

Kompas.com - 12/07/2024, 18:12 WIB
Erwin Setiawan,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

2

JAKARTA, KOMPAS.com - Polda Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) akan menggelar Operasi Patuh Progo 2024 serentak selama dua pekan mulai15-28 Juli 2024.

“Operasi ini bertujuan mewujudkan tertib berlalu lintas demi terwujudnya Indonesia Emas,” tulis akun Instagram resmi Polres Kulon Progo, Jumat (12/7/2024).

Adapun sasaran operasi ini segala bentuk pelanggaran yang dapat menyebabkan fatalitas kecelakaan seperti:

Baca juga: Operasi Patuh Lodaya di Jawa Barat Digelar Awal Pekan Depan


  1. Pengendara yang menggunakan ponsel saat berkendara
  2. Pengendara kendaraan bermotor dibawah umur
  3. Pengendara sepeda motor berboncengan lebih dari 1 (satu) orang
  4. Pengendara sepeda motor tidak menggunakan helm SNI
  5. Pengendara dalam pengaruh alkohol
  6. Pengendara kendaraan bermotor melawan arus
  7. Pengendara melebihi batas kecepatan

Polres Kulon Progo juga mengajak semua masyarakat untuk terlibat dalam operasi ini agar selalu tertib dalam berlalu lintas demi berkurangnya angka kecelakaan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

2
Komentar
ini kusus kulon progo apa seluruh jogja?


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau