Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Harga Skutik Bekas Juni 2024, Yamaha Mio mulai Rp 5 Jutaan

Kompas.com - 08/06/2024, 13:02 WIB
Selma Aulia,
Stanly Ravel

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Sepeda motor matik atau skutik, masih menjadi andalan masyarakat Indonesia. Penggunanya tak hanya kaum hawa saja, tapi semua kalangan.

Bahkan, unit bekasnya masih menjadi alternatif bagi konsumen yang mencari skutik dengan harga lebih terjangkau.

Pilihan bekasnya juga beragam merek, dari Yamaha, Honda hingga Suzuki dengan berbagai kondisi bisa ditemukan di bursa motor bekas.

Namun, sebelum membeli skutik bekas, pastikan untuk melakukan pemeriksaan unit secara menyeluruh, mulai dari mesin hingga surat-suratnya.

Baca juga: Digitalisasi Jadi Ujian bagi Usaha Pelek Mobil Bekas di Jakarta


Berdasarkan pantauan Kompas.com, Sabtu (8/6/2024) dari bursa motor bekas daring, berikut daftar harga skutik bekas:

Baca juga: Jangan Asal Geber, Menikung dengan Motor Ada Tekniknya

Yamaha

  • Mio 2009-2022 : Rp 5 jutaan - Rp 11,7 jutaan
  • Fino 2014-2017 : Rp 7,5 jutaan - Rp 10,5 jutaan
  • Fazzio 2022 : Rp 16,3 jutaan
  • X-Ride 2013-2018 : Rp 8,5 jutaan - Rp 10,5 jutaan
  • Xeon 2014 : Rp 6,9 jutaan

Honda

  • Beat 2012-2023 : Rp 6,25 jutaan - Rp 17 jutaan
  • Scoopy 2015-2020 : Rp 9 jutaan - Rp 15,7 jutaan
  • Spacy 2013 : Rp 8,5 jutaan
  • Vario 110 2019 : Rp 14 jutaan
  • Vario 125 2023 : Rp 19,5 jutaan

Suzuki

  • Nex 2023 : Rp 13,1 jutaan
  • Address 2019 : Rp 13 jutaan
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com