Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER OTOMOTIF] Ingat Ada Bahaya Mengintai di Gerbang Tol, Jangan Salah Pilih Pintu | Benarkah Motor Injeksi Tak Boleh sampai Kehabisan Bensin?

Kompas.com - 25/05/2021, 06:02 WIB
Aprida Mega Nanda,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Belum lama ini ada video yang diunggah akun Instagram @dashcam Indonesia memperlihatkan truk yang ditabrak kontainer di pintu tol.

Tidak ada keterangan di mana kejadian ini terjadi dan apa penyebab truk kontainer yang tidak berhenti dengan baik.

Namun, belajar dari kejadian tersebut, Training Director Safety Defensive Consultant Indonesia Sony Susmana mengatakan, kasus tabrak belakang seperti ini bisa dihindari dengan memerhatikan beberapa hal.

Baca juga: Namanya Masuk Daftar Boikot, Prilly Latuconsina: Jangan Main Masukin ke Lis, Saya Tidak Terlibat Apapun

"Pertama jangan salah mengambil gerbang untuk kendaraan besar. Karena risiko akibat tertabrak bisa fatal," kata Sony kepada Kompas.com, Minggu (23/5/2021).

Selain itu, yang tak kalah menarik tentang anggapan motor injeksi yang tidak boleh kehabisan bensin. Benarkah?

Penasaran seperti apa, berikut 5 artikel terpopuler di kanal otomotif pada Senin 24 Mei 2021.

Baca juga: Komisi X Dukung Mendikdasmen Soal Study Tour: Kalau Dilarang Merugikan Siswa

1. Benarkah Motor Injeksi Tak Boleh sampai Kehabisan Bensin?

Terkadang masih ditemukan pemilik sepeda motor yang kehabisan BBM di perjalanan karena lalai dalam melihat indikator dan memperhitungkan sisa BBM.

Bagi pemilik sepeda motor dengan teknologi injeksi, kondisi seperti ini jadi salah satu momok yang menakutkan.

Sebab, terdapat mitos bahwa sepeda motor injeksi jangan sampai kehabisan BBM agar tidak merusak sistem injeksinya. Ketakutan tersebut diperparah dengan harga sparepart injektor BBM yang tidaklah murah.

Lantas, apakah mitos kehabisan BBM bisa merusak sistem injeksi tersebut benar?

Baca juga: Benarkah Motor Injeksi Tak Boleh sampai Kehabisan Bensin?

2. Mitos atau Fakta, Jalan Beton Bikin Ban Mobil Cepat Aus?

Kurangnya perawatan, serta pemakaian yang tidak sesuai bisa menjadi faktor permukaan ban pada kendaraan menjadi mudah aus atau gundul, baik mobil atau pun motor. Tidak hanya itu, faktor eksternal juga bisa menjadi penyebabnya.

Baca juga: Mendikdasmen Bolehkan "Study Tour", Dedi Mulyadi: Tidak Boleh Anak Piknik di Atas Rintihan Orangtua

Ada salah satu anggapan yang mengatakan, bila kendaraan sering digunakan pada lintasan permukaan beton membuat karet ban mudah rusak dan aus. Hal ini lantaran gaya gesekan yang lebih berat dibandingkan permukaan aspal.

Lantas, benarkah anggapan tersebut, atau hanya sekedar mitos belaka?

Halaman Berikutnya
Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
China Minta AS Cabut Perintah Terkait Minyak Asal Venezuela
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau