Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Live MotoGP Emilia Romagna 2020; Banyak Insiden, Rossi Kecelakaan

Kompas.com - 20/09/2020, 19:15 WIB
Aprida Mega Nanda,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

MISANO, KOMPAS.com - Gelaran MotoGP Emilia Romagna 2020 di Sirkuit Misano, Italia, Minggu (20/9/2020), diwarnai oleh beragam insiden kecelakaan pada lap awal.

Salah satunya kecelakaan tunggal yang menimpa Valentino Rossi pada tikungan keempat.

Baca juga: Ditinggal Ibunya Mabuk 3 Hari, Bocah 3 Tahun Kelaparan dan Makan Plastik

Rossi alami lowside pada tikungan lap kedua. The Doctor masih mampu bangkit sesaat setela terjatuh, namun harus terlempar ke urutan belakang.

Pada lap-lap awal, Alex Espargaro juga mengalami lowside dan menyeret Franco Morbidelli. Espargaro tidak bisa melanjutkan balapan, sementara Morbidelli masih bisa meneruskan balapan.

Belum lama insiden Rossi jatuh, Brad Binder juga alami lowside di tikungan ke 14 lap kedua. Awalnya, Binder masih bisa bangun dan lanjut lagi. Sayang, pebalap asal Afrika Selatan ini kembali jatuh di lap keempat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau