Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER OTOMOTIF] Jenis Pelat Nomor yang Ditilang Polisi | Motor Rossi Mogok

Kompas.com - 22/07/2020, 06:02 WIB
Aditya Maulana

Editor

Berbicara soal konsumsi bahan bakar kendaraan roda empat, ada yang beranggapan bahwa mobil mesin diesel tingkat konsumsi bahan bakar lebih rendah dibandingkan mesin bensin.

Baca juga: Mobil Mesin Diesel Lebih Irit dari Bensin, Mitos atau Fakta?

4. Wuling Cortez CT Tipe S, Apa Bedanya dengan Tipe C dan L?

Wuling Motors (Wuling) resmi memperkenalkan varian terbaru dari jajaran MPV murahnya beberapa waktu lalu, yakni Cortez CT Type S. Model ini datang sebagai pelengkap sekaligus menjadi varian termurah di keluarga Cortez.

“Cortez CT tipe S hadir untuk memberikan pengalaman berkendara yang powerful dan nyaman dengan harga kompetitif. Memiliki fitur yang cukup lengkap dan harga terjangkau untuk pelanggan di segmen MPV, produk ini sesuai untuk keluarga maupun penunjang operasional perusahaan,” ujar Nathan Sun, Vice President Wuling Motors.

Lantas perbedaan dan ubahan apa saja yang ditawarkan dari Cortez CT tipe S jika dibandingkan dengan varian sebelumnya yaitu tipe C dan L?

Baca juga: Wuling Cortez CT Tipe S, Apa Bedanya dengan Tipe C dan L?

5. Yamaha Masih Belum Tahu Penyebab Motor Rossi Mogok

Rossi mengalami masalah teknis di GP Spanyol 2020MotoGP Rossi mengalami masalah teknis di GP Spanyol 2020

Nasib sial bagi Valentino Rossi di seri pertama MotoGP 2020. Motornya mengalami masalah teknis dan membuat pebalap Italia tersebut gagal meraih poin.

Rossi mengaku, muncul indikator merah pada motor dan berhenti. Insiden ini terjadi ketika Rossi melewati garis start saat balapan tersisa 7 lap lagi.

Namun, untuk sekarang ini, Yamaha mengaku masih belum mengerti apa yang terjadi pada YZR-M1 yang digunakan oleh Rossi.

Baca juga: Yamaha Masih Belum Tahu Penyebab Motor Rossi Mogok

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau