JAKARTA, KOMPAS.com - Produsen otomotif menciptakan beragam kemudahan untuk penggunanya melalui beragam fitur yang ada dalam produk mereka. Pada mobil misalnya, beragam fitur dijejali dalam satu produk mulai dari yang sangat canggih hingga sederhana.
Salah satunya adalah sun visor. Papan yang ada di baris depan ini paling sering digunakan saat pengemudi silau akibat sinar matahari.
Baca juga: Sering Dipakai Dandan, Apa Sebenarnya Fungsi Kaca pada Sun Visor?
Namun selain di sisi pengemudi juga ada sun visor dengan tambahan kaca di bagian dalamnya. Mayoritas sun visor pada mobil memang memberikan fitur ini di sisi penumpang.
Apa alasannya? Simak video berikut
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.