JAKARTA, KOMPAS.com - Banyak yang mengira motor bebek harganya tidak semahal motor sport. Padahal, beberapa di antaranya ada juga yang dijual dengan harga puluhan juta rupiah.
Pada umumnya, motor bebek yang dijual dengan harga sangat tinggi adalah motor koleksi. Harga tinggi tersebut bisa disebabkan karena banyak faktor.
Beberapa faktornya, seperti populasi motor yang sedikit dan usianya tua alias langka, kondisi masih seperti baru alias New Old Stock (NOS), atau sudah direstorasi.
Tapi, ada juga motor baru yang bisa dikatakan sebagai motor koleksi. Sebab, banderolnya sudah tinggi dengan peminat yang tinggi pula.
Namun, antara kuota impor dengan banyaknya peminat tidak sebanding. Sehingga, menciptakan fenomena di mana motor inden cukup lama. Bahkan, sampai harga bekasnya jadi lebih mahal daripada harga barunya.
Kompas.com telah melakukan kurasi terhadap motor bebek yang ada di Indonesia dan terpilih 5 motor lawas yang patut dikoleksi. Kebetulan, kelima motor berikut adalah motor 2-tak.
Berikut 5 motor bebek koleksi dengan harga termahal:
Marwan, pemilik showroom motor tua Marwan Motor di Solo, mengatakan, dirinya sempat ditawari Satria Hiu dengan harga mencapai Rp 50 juta.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.