Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Estimasi Harga All New Toyota Kijang Innova

Kompas.com - 30/10/2015, 07:01 WIB
Aditya Maulana

Penulis

Jakarta, KompasOtomotif - Setelah brosur All New Toyota Kijang Innova bocor, kali ini KompasOtomotif mendapatkan informasi paling dinanti calon konsumen, yaitu harga. Informasi kembali diperoleh di dunia maya, yang menunjukkan daftar komplet banderol mobil "legendaris keluarga Indonesia" itu.

Jika dibandingkan dengan model lama, Innova generasi terbaru mengalami kenaikan harga mulai dari Rp 8 juta-Rp 25 jutaan. Perhitungan ini kecuali tipe Q karena memang belum ada pembanding sebelumnya. Tapi, kalau melihat harga varian terringgi, perbedaan harganya bisa mencapai Rp 60 juta, di bandingkan model tipe tertinggi pada generasi lawas.

SerayaMotor Informasi harga All New Toyota Kijang Innova bocor di internet.

Bocoran yang menunjukan harga All New Toyota Kijang Innova di internet itu menjelaskan bahwa varian terendah yakni G M/T bensin dijual Rp 285 juta dan tipe tertinggi, yakni Q A/T diesel Rp 406,3 juta. 

Berikut bocoran harga All New Toyota Kijang Innova yang tersebar di internet:

G M/T Bensin Rp 285.000.000
G A/T Bensin Rp 298.850.000
V M/T Bensin Rp 322.950.000
V A/T Bensin Rp 336.650.000
Q M/T Bensin Rp 356.950.000
Q  A/T Bensin Rp 370.650.000
G M/T Diesel Rp 319/950.000
G A/T Diesel Rp 333.800.000
V M/T Diesel Rp 357.250.000
V A/T Diesel Rp 371.300.000
Q M/T Diesel Rp 392.250.000
Q A/T Diesel Rp 406.300.000

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com