JAKARTA, KOMPAS.com - Bagi para pemudik yang melintasi Tol Trans-Sumatera, ketersediaan rest area menjadi salah satu fasilitas penting untuk beristirahat maupun mengisi bahan bakar.
Beberapa rest area di sepanjang Tol Trans-Sumatera telah dilengkapi dengan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU), sehingga pemudik tidak perlu khawatir kehabisan bahan bakar di tengah perjalanan.
Berikut adalah daftar rest area di Tol Trans-Sumatera yang memiliki SPBU maupun SPBU Modular:
1. Tol Bakauheni-Terbanggi Besar
2. Tol Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung
3. Tol Kayu Agung-Palembang
4. Tol Indralaya-Prabumulih
5. Tol Pekanbaru-Bangkinang
6. Tol Pekanbaru-Dumai
7. Tol Indrapura-Kisaran
8. Tol Medan-Tebing Tinggi
9. Tol Sigli-Banda Aceh
https://otomotif.kompas.com/read/2025/04/01/084200715/daftar-rest-area-tol-trans-sumatera-yang-ada-spbu