Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Motor Listrik Alva One Mirip dengan Motor Lain, Ini Kata Produsen

Kompas.com - 15/08/2022, 15:19 WIB
Gilang Satria,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

“Ini makanya kita kolaborasi, salah satunya dengan Massimo Tartarini (desainer Italjet) kalau dari segi desain dan lain-lain. Yang kita lakukan, berkolaborasi dengan beberapa pihak untuk mendapatkan motor yang mempunyai performa seperti ini, desain seperti ini,” ungkap dia.

Jika ditelisik keduanya memang tidak kembar identik. Ada perbedaan sedikit antara Alva One dengan Arena VT3. Perbedaannya terletak di bagian samping dekat dek di mana Alva One lebih sporty dengan empat lubang dan garis bodi samping lebih tajam.

Pengembangan

Arsjad Rasjid Presiden Direktur PT Indika Energy Tbk, menyakinkan bahwa Alva merupakan merek asli Indonesia.

"Indonesia. Pengembangan di Indonesia. Nanti bisa oleh dewan direksi ya buat menjelaskan, biar lebih enak. Tapi ini kita bangun (di) Indonesia. Ini Indonesia," kata Arsjad saat peluncuran Alva One di Tangerang (11/8/2022).

Arsjad mengatakan ke depan lini riset dan pengembangan juga akan dilakukan di Tanah Air. Menurut dia wajar jika awalnya mengadopsi teknologi lain, tapi ke depan bisa dikembangkan sendiri.

"Kita melihatnya begini, teknologi bisa kita beli daripada kita buat teknologi baru, ambil dulu baru kembangkan. Pengembangan ini kita di Indonesia," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau