Kursi baris kedua sudah dilapis kulit yang empuk saat diduduki lengkap dengan lining atap berwarna cerah membuat suasana kabin terasa nyaman dan terang. Legroom serta headroom pun terbilang lega untuk postur setinggi 173 cm.
Baca juga: Kesan Pertama Bersama MPV Murah Hyundai Stargazer
2. Mobil Listrik Mungil Kedua Asal China Meluncur Hari Ini
Sosok mobil ini sebenarnya pernah tertangkap kamera sedang dites di jalanan Ibu Kota.
FenGuang Mini EV meluncur awal 2022 di China, sekaligus menantang dominasi Wuling HongGuang Mini EV yang punya status mobil listrik terlaris di negeri panda.
Dimensi dari FenGuang Mini EV ini sedikit lebih besar dari pesaingnya. Untuk panjangnya 2.995 mm, lebar 1,495 mm tinggi 1.640 mm, dan wheelbase-nya 1.960 mm.
Baca juga: Mobil Listrik Mungil Kedua Asal China Meluncur Hari Ini
3. Mobil Listrik Wuling Air ev Banjir Orderan
Dian Asmahani, Brand & Marketing Director Wuling, dan Maulana Hakim, Aftersales Director Wuling bersama Air ev dalam gelaran PEVS 2022
Wuling Air ev turut tampil di perhelatan kendaraan listrik Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2022 hari ini, Jumat (22/7/2022) hinga 31 Juli 2022 mendatang.
Menjadi mobil listrik pertama milik Wuling Motors, mobil ini sudah bisa dipesan melalui diler resmi, situs Wuling.id atau partner e-commerce Blibli.com.
Mobil ini juga bisa dipesan selama pameran PEVS berlangsung di booth Wuling, JIExpo, Jakarta Utara.
Baca juga: Mobil Listrik Wuling Air ev Banjir Orderan
4. Daftar Merek Motor Listrik yang Mejeng di PEVS 2022
Motor listrik Rakata NX3
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.