Morbidelli langsung memimpin jalannya balapan sejak awal. Dengan kombinasi ban depan hard dan ban belakang medium, Morbidelli beberapa kali mampu mencatatkan waktu tercepat.
Baca juga: Cerita Morbidelli Soal Persaingan Sengit dengan Miller di Lap Terakhir
5. Kelebihan Suzuki GSX-RR, Rahasia Joan Mir Bisa Juara Dunia
Tim pabrikan Suzuki mampu berbicara banyak pada MotoGP 2020 dengan mengakhiri dominasi Honda dan Yamaha.
Kedua pebalapnya, Joan Mir dan Alex Rins telah memperlihatkan performa yang konsisten pada musim ini. Mir bahkan sudah memastikan diri jadi juara dunia MotoGP 2020.
Beragam faktor jadi kunci Suzuki bisa meraih berbagai prestasi musim ini. Selain pebalap dan kerja sama tim yang baik, faktor penentu itu adalah dapur pacu yang diusung GSX-RR.
Baca juga: Kelebihan Suzuki GSX-RR, Rahasia Joan Mir Bisa Juara Dunia
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.