Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER OTOMOTIF] Corolla Cross Meluncur di Indonesia Tahun Ini | Skuter Listrik Merek Lokal Baru

Kompas.com - 11/07/2020, 06:02 WIB
Aditya Maulana

Editor

Pasar sepeda motor nasional saat ini didominasi oleh model skuter matik alias skutik. Meski semakin minim, pecinta motor sport naked masih tersisa di kalangan konsumen.

Bagi yang ingin meminang motor laki julukan motor sport kelas entry level, tersedia beberapa pilihan di pasar saat ini. Diantaranya yang bertarung dikelas naked sport 150cc adalah Suzuki GSX-S15, Yamaha Vixion R, dan Honda CB150R.

Meski ketiganya berada di segmen yang sama yakni sport naked, ternyata ada perbedaan baik dari segi spesifikasi maupun perfoma. Kira-kira mana pilihan yang paling sesuai dengan harga yang ditawarkan?

Baca juga: Pilih Mana Suzuki GSX S150, Yamaha Vixion R, atau Honda CB150R?

4. Electro, Calon Skuter Listrik Merek Lokal Baru dari MAB

PT Mobil Anak Bangsa ( MAB) rupanya sedang mempersiapkandiri untuk melebarkan sayap bisnisnya. Tak hanya berkutat menggarap kendaraan listrik untuk transportasi umum dan kendaraan niaga, namun juga menuju pasar yang lebih gemuk.

Salah satunya dengan merambah ke pasar sepeda motor listrik. Bahkan, prototipe yang akan menjadi motor listriknya pun sudah rampung dengan bentuk visual berupa skuter listrik.

"Untuk motor listrik sudah jadi, tapi memang masih prototipe untuk saat ini. Desainnya itu menyesuaikan selera masyarakat, jadi lebih ke skutik," kata Direktur MAB Kelik Irwantono saat dihubungi Kompas.com, Kamis (9/7/2002).

Baca juga: Electro, Calon Skuter Listrik Merek Lokal Baru dari MAB

5. Honda Bicara Soal Nasib Civic di Tanah Air

Honda Civic Hatchback RSKOMPAS.COM/STANLY RAVEL Honda Civic Hatchback RS

Honda merencanakan tak lagi memproduksi Civic di kampung halamannya, Jepang. Kondisi tersebut lantaran Civic tak lagi dilirik, bahkan penjualannya pun terus merosot.

Pada tahun fiskal Maret 2019 hingga April 2020, penjualan Civic di Jepang hanya 1.619 unit. Kondisi tersebut menunjukkan bila peminatnya sudah mulai sepi.

Lalau bagaimana dengan nasib Civic di Tanah Air, mengingat meski bukan menjadi model andalan dalam hal angka penjualan, tapi secara tren, masih cukup tinggi di Indonesia.

Baca juga: Honda Bicara Soal Nasib Civic di Tanah Air

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com