Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Andre Taulany Jual RX-King, Bonusnya Unik

Kompas.com - 02/07/2018, 08:42 WIB
Alsadad Rudi,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com — Presenter Andre Taulany diketahui sedang berencana menjual salah satu sepeda motor kesayangannya. Tipenya adalah Yamaha RX King tahun 1983.

Lewat akun Instagram, Andre menunggah video promosi seputar motor tersebut. Dalam video tersebut, Andre membanderol motornya seharga Rp 75 juta.

Dengan gaya melawak, Andre juga menyebut ada bonus bagi pembeli motor tersebut, yakni berupa sendal jepit.

Baca juga: Nasib Suzuki RGR, Sering Dikira Ninja atau RX-King

 

"Jadi buat Anda yang mau beli, silakan siapkan Rp 75 juta. Saya siapkan bonus sendal jepit kalau enggak nawar. Kalau nawar ya saya enggak kasih," kata Andre melalui video yang diunggah pada Minggu (1/7/2018).

Menurut mantan vokalis grup band Stinky ini, surat-surat motor bernomor polisi B 4403 HN itu masih lengkap.

Baca juga: Wajarkah Banderol RX-King Sampai Rp 300 Juta?

Untuk mempermudah calon pembeli, ia tampak turut menyertakan nomor kontak yang dapat dihubungi bagi siapa saja yang berminat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kondisi Yaman Usai Diserang AS: Bangunan Rusak, Korban Terkubur Reruntuhan!
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau