Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Begini Jadinya kalau Mansory Modifikasi Vespa Elettrica, Cuma 99 Unit

Kompas.com - 21/05/2024, 15:41 WIB
Muhammad Fathan Radityasani,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Mansory merupakan rumah modifikasi yang biasa menggarap mobil-mobil super. Tapi kali ini, perusahaan asal Jerman tersebut merilis Vespa spesial, berbasis Elettrica yang dibuat Monaco Edition.

Dikutip dari laman Mansory, motor baru ini merupakan pertama kalinya sejak 2012 nama Monaco Edition kembali disematkan. Sebelumnya, edisi khusus Monaco tersebut dipasang ke Ferrari 458 Spyder dan cuma dibuat tiga unit.

Ide dari Vespa Elettrica Monaco Edition ini merupakan pendekatan Mansory yang menawarkan skuter listrik untuk mobilitas sehari-hari. Selain itu, motornya yang bebas emisi sehinga memperluas lini produk Mansory.

Baca juga: Ini Tampang Vespa Klasik Banderol Rp 750 Juta, Barangnya Ada di Medan

Jangan khawatir, Mansory serius menggarap skuter listrik ini, jadi benar-benar eksklusif. Cuma dijual sebanyak 99 unit, Elettrica Monaco Edition ini dipasang berbagai komponen yang mewah, dengan bahan premium.

Warnanya spesial, mengambil dari bendera Monako, ditambah ada tarikan dari sepatbor depan sampai ke belakang berwarna merah dan putih. Pada bagian sepatbor, panel samping (tepong) semuanya sudah pakai serat karbon.

Bahkan biar makin eksklusif, di bagian dasi juga memakai bahan serat karbon dengan tulisan Mansory yang besar. Jadi orang tahu, motor ini bukan Vespa biasa, tapi dia listrik plus sudah kena sentuhan modifikasi dari Mansory.

Baca juga: Perkiraan Rekan Setim Bagnaia, Jorge Martin atau Marc Marquez?


Soal teknis, tidak banyak yang diubah oleh Mansory. Jadi tetap mempertahankan mode berkendara Eco yang hemat serta Power yang bertenaga. Fiturnya pun sama, jadi tetap bisa dipakai tanpa khawatir.

Vespa Elettrica dibekali baterai lithium berkapasitas 48 volt 86 Ah. Motor listrik CBU Italia ini diklaim bisa menempuh jarak sampai 100 kilometer ketika memakai mode Eco, dan 70 kilometer di mode power.

Untuk urusan dapur pacu, Vespa membekali Elettrica dengan dinamo jenis side-drive dengan daya sebesar 3,6 kW sampai 4 kW atau setara 4,8 TK sampai 5,3 TK dan torsi 200 Nm.

Soal harga, Mansory Elettrica Monaco Edition ini cuma dijual sebanyak 99 unit dengan harga 1.190 Euro atau setara Rp 206 jutaan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Perekam Aksi "Jagoan Cikiwul" Dicopot dari Ketua GMBI Bantargebang

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Nunggu Beduk Magrib Lebih Berwarna, DANA Hadirkan NGABUBURICH dengan Hadiah hingga Rp 850 Juta

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

Group Djarum Rambah Sektor Perhotelan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Australia vs Indonesia, Siaran Langsung RCTI Plus, Kick Off 16.10 WIB

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Food

Kronologi Rendang Sapi 200 Kilogram Willie Salim Hilang Saat Dimasak Meski Dijaga Polisi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Agar Khusyuk Ibadah dan Anti-Boros, Siapkan Jadwal Imsakiyah dan Bijak Rencanakan Keuangan

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

RUU TNI Sah Jadi Undang-Undang, Ini Poin-poin Perubahannya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

Pemesanan Tukar Uang Baru BI Dibuka Pukul 09.00 WIB, Ini Cara Daftarnya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

TNI Diminta Tak Lindungi Prajurit yang Tembak Mati 3 Polisi di Lampung, Terlalu Barbar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Kediaman Baim Wong dan Paula Verhoeven Diperiksa Pihak Pengadilan Agama Jakarta Selatan

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Pendaftaran PINTAR BI Hari Ini Dibuka Pukul 09.00 WIB, Ini Tips War di pintar.bi.go.id

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Beberapa Jam Dibuka, Pemutihan Pajak Kendaraan di Samsat Jabar Rp 10 M

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Sindir Ariel NOAH soal Perizinan Lagu, Ahmad Dhani: Enggak Usah Sok Kaya

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Israel Ancam Caplok Lebih Banyak Wilayah Gaza jika Hamas Tak Bebaskan Sandera
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau