Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiga Faktor yang Bikin Kendaraan Niaga Tetap Laku di Pasar

Kompas.com - 08/12/2023, 11:22 WIB
Janlika Putri Indah Sari,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

 

JAKARTA, KOMPAS.com  - Kini ada banyak merek truk di Indonesia yang menawarkan beragam keunggulan. Bahkan, desain atau model kendaraan niaga terus melakukan pembaruan untuk mengikuti kebutuhan pelanggan.

Ali Umar, Sales Development UD Trucks Indonesia, mengatakan, inovasi harus dilakukan mengikuti sesuai dengan zaman agar bisa mendapatkan ceruk pasar. 

"Kalau kita ngomongin kebutuhan truk 10 tahun yang lalu itu tentu dengan truk yang dibutuhkan saat ini. Hal itu yang menuntun kita untuk selalu melakukan inovasi berupa teknologi terbaru yang dibutuhkan pelanggan saat ini," kata Ali di kantor UD Trucks di Sunter, Jakarta Utara, Kamis (7/12/2023).

Baca juga: Ini Tantangan Pengembangan Transportasi Umum di Indonesia 

Ali mengatakan, terkait inovasi kendaraan komersial tidak jauh dari tiga poin. Poin pertama yaitu produktivitas, hal ini berkaitan apakah produk truk bagus atau tidak untuk kebutuhan pasar di era saat ini. 

Dia menyarankan, jangan sampai setelah beli truk bukannya menghasilkan uang justru malah mengeluarkan uang lantaran inovasi truk tidak sesuai. 

UD Trucks QuesterKOMPAS.com/ JANLIKA PUTRI UD Trucks Quester
"Poin yang kedua reability dan durability yang mana seberapa kuat produk ini serta juga terkait layanan aftermarket jadi salah satu faktor di sana," kata Ali. 

Lalu poin yang ketiga adalah fuel efficiency yang mana jangan sampai memilih truk dengan spek tidak sesuai karena ketersediaan varian tidak banyak. 

Baca juga: Pola Jual Beli Mobil Diprediksi Berubah, Bakal 95 Persen Online

Terkait inovasi, produk truk Quester dari UD Trucks saat ini telah menyematkan beragam fitur-fitur canggih untuk memberikan solusi transportasi kesuai kebutuhan zaman.

"Kami mengerti bahwa pelanggan kami di Indonesia memiliki kebutuhan unik, dan dengan menghadirkan fitur-fitur terbaru pada Quester Euro5 seperti setir yang memiliki 4 spoke, fitur keselamatan ABS dan Hub Reduction yang semuanya bertujuan untuk  kemudahan, kenyamanan dan keselamatan pengendara," kata Ali.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

5 Tips Ampuh Cegah Microsleep Saat Perjalanan Jauh

5 Tips Ampuh Cegah Microsleep Saat Perjalanan Jauh

Tips N Trik
Penjualan LSUV di Indonesia Turun Signifikan Menjelang Akhir 2024

Penjualan LSUV di Indonesia Turun Signifikan Menjelang Akhir 2024

Feature
Bus Baru PO Garuda Mas: Jetbus 5 Dream Coach dengan Fasilitas Mewah

Bus Baru PO Garuda Mas: Jetbus 5 Dream Coach dengan Fasilitas Mewah

Niaga
Pembatasan Angkutan Barang Kembali Diberlakukan Hari Ini

Pembatasan Angkutan Barang Kembali Diberlakukan Hari Ini

Niaga
Catat, Ini Titik Rawan Padat Lalu Lintas di Yogyakarta Saat Libur Nataru

Catat, Ini Titik Rawan Padat Lalu Lintas di Yogyakarta Saat Libur Nataru

News
Kebiasaan Buruk Pengemudi Mobil Manual yang Harus Dihindari Segera

Kebiasaan Buruk Pengemudi Mobil Manual yang Harus Dihindari Segera

Tips N Trik
Ganjil Genap Jakarta Ditiadakan 26 Desember 2024

Ganjil Genap Jakarta Ditiadakan 26 Desember 2024

News
Libur Natal 2024: Satpas SIM Jakarta Tutup Sementara

Libur Natal 2024: Satpas SIM Jakarta Tutup Sementara

News
[POPULER OTOMOTIF] Mengapa PO Sinar Jaya Larang Saling Mendahului Antar Bus? | Kawasaki Luncurkan KLX 230 Sherpa | Dampak dan Solusi Salah Isi Oli Transmisi pada Mobil Matik

[POPULER OTOMOTIF] Mengapa PO Sinar Jaya Larang Saling Mendahului Antar Bus? | Kawasaki Luncurkan KLX 230 Sherpa | Dampak dan Solusi Salah Isi Oli Transmisi pada Mobil Matik

Feature
Arus Lalu Lintas Libur Natal 2024 Masih Landai, Ini Imbauan Polisi

Arus Lalu Lintas Libur Natal 2024 Masih Landai, Ini Imbauan Polisi

Tips N Trik
Etika Pengendara Motor Gunakan Lampu Jauh, Lihat Kondisi Jalan

Etika Pengendara Motor Gunakan Lampu Jauh, Lihat Kondisi Jalan

Tips N Trik
Jangan Siram Cakram Motor dengan Air, Bisa Bengkok

Jangan Siram Cakram Motor dengan Air, Bisa Bengkok

Tips N Trik
Ratusan Kendaraan Rusak Akibat Cairan Kimia Tumpah, Biaya Perbaikan Bisa Jutaan

Ratusan Kendaraan Rusak Akibat Cairan Kimia Tumpah, Biaya Perbaikan Bisa Jutaan

News
Cek Kondisi Ban Sebelum Melakukan Perjalanan Nataru ke Luar Kota

Cek Kondisi Ban Sebelum Melakukan Perjalanan Nataru ke Luar Kota

Tips N Trik
PO Agam Tungga Jaya Luncurkan Dua Bus Baru Model Single Glass

PO Agam Tungga Jaya Luncurkan Dua Bus Baru Model Single Glass

Niaga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau