Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Innova Diesel Generasi Pertama mulai Rp 98 Jutaan

Kompas.com - 12/09/2023, 16:12 WIB
Selma Aulia,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.COM - Toyota Innova generasi pertama hadir pada tahun 2004, dengan mesin diesel berkapasitas 2.500 cc menjadikan mobil ini cukup bisa diandalkan. Bahkan saat ini masih diburu masyarakat Indonesia, lantaran ketangguhan dan konsumsi bahan bakar yang irit.

Selain itu, Innova Diesel generasi pertama ini memiliki bodi bongsor dengan kapasitas penumpang mencapai tujuh orang, dan cocok digunakan di medan jalan yang tidak rata sekalipun.

Baca juga: Mobil Diesel Sulit Dinyalakan, Salah Satu Sebabnya karena Masuk Angin

Kijang Innova bekas tercatat mengalami kenaikan harga sejak pertengahan November Mobil88 Kijang Innova bekas tercatat mengalami kenaikan harga sejak pertengahan November

Baca juga: Pelihara Mobil Mesin Diesel, Ternyata Mudah dan Minim Perawatan

Kijang Innova bekas harga dibawah Rp 100 juta Dicky Aditya Wijaya Kijang Innova bekas harga dibawah Rp 100 juta

Hadir dengan fitur yang cukup lengkap untuk mobil tahun 2004 hingga tahun 2008, membuat harga bekas Innova generasi pertama masih cukup tinggi. Berdasarkan pantauan Kompas.com, Selasa (12/9/2023) di bursa mobil bekas daring, kisaran harga mulai Rp 98 juta.

Baca juga: Mengenal Purging Mesin Diesel dan Besaran Biayanya

Berikut daftar harga Innova generasi pertama per September 2023:

Innova diesel generasi pertama

  • 2.5 G MT 2004, Rp 135 juta
  • 2.5 V AT 2004, Rp 98 juta
  • 2.5 V MT 2004, Rp 150 juta
  • 2.5 G MT 2005, Rp 145 juta
  • 2.5 V MT 2005, Rp 142 juta
  • 2.5 E MT 2005 Rp 145 juta
  • 2.5 E MT 2006 Rp 145 juta
  • 2.5 V MT 2006, Rp 195 juta
  • 2.5 G AT 2006, Rp 150 juta
  • 2.5 V AT Luxury 2007, Rp 178 juta
  • 2.5 V AT 2007 Rp 172 juta
  • 2.5 V AT 2008, Rp 185 juta
  • 2.5 G AT 2008, Rp 170 juta
  • 2.5 E MT 2008, Rp 175 juta

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com