Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil FP1 MotoGP Doha, Aleix Espargaro Tercepat, Motor Morbidelli Berasap

Kompas.com - 03/04/2021, 08:02 WIB
Aprida Mega Nanda,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sesi latihan bebas pertama (FP1) MotoGP Doha telah berlangsung di Sirkuit Losail, Qatar, Jumat (2/4/2021).

Hasilnya Aleix Espargaro berhasil menjadi pebalap yang mampu mencatat waktu lap tercepat yaitu 1 menit 54.779 detik. Dirinya berhasil mengungguli pebalap Suzuki Alex Rins, yang berada di urutan kedua dengan raihan waktu 1 menit 54.839 detik.

Baca juga: Bagnaia Ubah Strategi, Target Menang di GP Doha

Tempat ketiga diisi oleh Maverick Vinales dengan torehan waktu 1 menit 54.864 detik.

Pada awal lap, pebalap veteran Valentino Rossi sempat menjadi yang tercepat. Namun, tidak berlangsung lama waktu tersebut berhasil direbut oleh Aleix Espargaro yang berhasil menjadi pebalap tercepat.

Sementara itu, pebalap Petronas Yamaha Franco Mobidelli mengalami nasib yang kurang baik. Pasalnya sejak awal latihan bebas dimulai, YZR-M1 miliknya mengalami masalah teknis hingga sisi kanan motornya bberasap.

Nasib serupa juga menimpa pebalap Pramac Racing Johann Zarco, yang harus meraih waktu paling buncit lantaran mengalami low side di tikungan 15.

Tersisa 5 menit terakhir, Maverick Vinales sempat mencetak waktu yang lebih baik dari Aleix Espargaro, namun sayangnya ia gagal menjadi yang tercepat.

Baca juga: Belum Dibantu Andrea Dovizioso, Aprilia Mulai Jadi Ancaman

Posisi keempat sampai keenam ditempati oleh Jorge Martin, Franco Morbidelli, Danilo Petrucci.

Melengkapi sepuluh besar, ada Fabio Quartararo pada posisi ke tujuh, Joan Mir di posisi ke delapan, Stefan Bradl di posisi ke sembilan, dan Takaaki Nakagami di posisi ke 10.

Berikut hasil FP1 MotoGP Doha 2021:

1. Aleix Espargaro 1.54.779
2. Alex Rins 1.54.839
3. Maverick Vinales 1.54.864
4. Jorge Martin 1.55.019
5. Franco Morbidelli 1.55.125
6. Danilo Petruci 1.55.263
7. Fabio Quartaro 1.55.303
8. Joan Mir 1.55.349
9. Stefan Bradl 1.55.393
10. Takaaki Nakagami 1.55.448
11. Luca Marini 1.55.454
12. Pol Espargaro 1.55.507
13. Alex Marquez 1.55.597
14. Enea Bastianini 1.55.677
15. Miguel Oliveira 1.55.770
16. Brad Binder 1.55.846
17. Valentino Rossi 1.55.925
18. Jack Miller 1.55.925
19. Iker Lecuona 1.56.023
20. Francesco Bagnaia 1.56.119
21. Lorenzo Savadori 1.56.561
22. Johann Zarco 1.56.743

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Komentar
ktm dan suzuki udah bersinar 2020 lalu, mungkin giliran aprilia tahun ini
Baca tentang
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Ironis Jalan Layang Tol MBZ Dikorupsi hingga Tak Bisa Dilewati Tronton, Pelakunya Cuma Dihukum 4 Tahun

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Alasan kenapa Bus Sugeng Rahayu Selalu Kebut-kebutan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Polisi Gali Motif Eks Kapolres Ngada Cabuli Anak dan Jual Videonya ke Situs Australia

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Samsung Galaxy A56 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Istri Ungkap Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Dedi Mulyadi Cari Kades yang Marah soal Pembongkaran Bangunan Liar di Bekasi

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Detik-detik Polisi Tangkap ABG yang Curi Ponsel Bocah 5 Tahun di Bogor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau