Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jasamarga

Vespa Terbaru Bisa Dilengkapi Fitur ABS?

Kompas.com - 26/05/2016, 14:35 WIB
Aditya Maulana

Penulis

Jakarta, KompasOtomotif – PT Piaggio Indonesia resmi meluncurkan empat model terbarunya di Jakarta, Rabu (25/5/2016). Namun, hanya satu produk baru, yakni Piaggio Medley ABS, sedangkan tiga lainnya, seperti Liberty, Primavera dan Sprint hanya mengalami penyegaran dari luar hingga sektor jantung pacu yang kini menggunakan teknologi mesin i-get (Italian Green Experience Technology).

Selain mesin, Managing Director Piaggio Indonesia Marco Noto La Diega, mengatakan, keunggulan lain terutama merek Piaggio adalah teknologi Anti-lock Bracking System (ABS). Namun, fitur tersebut tidak tersedia pada Vespa. Lantas, apakah ke depan ABS bisa tersemat di Vespa?

“Kami belum bisa memberikan jawaban, tetapi pada intinya kami akan selalu mempelajari karakter pasar di Indonesia dan memberikan produk terbaik,” kata Marco saat berbincang dengan beberapa awak media otomotif nasional di Jakarta, Selasa (17/5/2016).

Baca juga: Rama Sahetapy dan Merdianti Octavia Hadir ke Rumah Duka Ray Sahetapy

Marco melanjutkan, dua model Vespa yang baru diluncurkan itu memiliki tampilan yang lebih menarik ketimbang sebelumnya. Bahkan, pilihan warna menjadi  komplet, desain knalpot baru dan tersedia port USB di Primavera.

“Kalau Liberty dan Medley memang menggunakan fitur ABS, tetapi tidak menutup kemungkinan ke depan Vespa baru juga punya ABS,” ucap pria asal Italia itu.

Bicara harga, Piaggio Liberty ABS dibanderol sebesar Rp 35,7 juta , Liberty S ABS Rp 36,3, Piaggio Medley ABS Rp  44,2 juta,  Medley S ABS Rp 44, 9 juta, Vespa Primavera Rp 36,5 juta, dan Vespa Sprint Rp 38,5 juta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Kenapa Mobil Listrik Tidak Dibekali Dengan Ban Serep?

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Nunggu Beduk Magrib Lebih Berwarna, DANA Hadirkan NGABUBURICH dengan Hadiah hingga Rp 850 Juta

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Cara Berkendara Mobil Matik yang Bikin Irit BBM

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Rama Sahetapy dan Merdianti Octavia Hadir ke Rumah Duka Ray Sahetapy

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Travel

40 Balasan Ucapan Selamat Idul Fitri Biar Tak Hanya Jawab “Sama-sama”

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

50 Ucapan Selamat Idul Fitri 2025 "Taqaballahu Minna Wa Minkum" dan Balasannya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Agar Khusyuk Ibadah dan Anti-Boros, Siapkan Jadwal Imsakiyah dan Bijak Rencanakan Keuangan

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Jurnalis Juwita Diduga Dibunuh Kekasihnya, Oknum TNI AL, Jelang Pernikahan

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Hasil Sidang Isbat: Idul Fitri 2025 Jatuh pada Senin 31 Maret

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Ray Sahetapy Sempat Berwasiat Ingin Dimakamkan di Kampung Halamannya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Shalat Ied Bareng Ivan Gunawan, Ruben Onsu: Semoga Saya Istiqomah

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Global

Beli Perhiasan Emas 15 Kg Tunai, Wanita Ini Tuai Kritik di Medsos

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Insien Penumpang Merokok di Kabin Pesawat, Garuda Indonesia Tindak Tegas

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Food

9 Buah Pelancar BAB yang Bantu Bersihkan Usus Kotor

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau