Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

VW up! Bisa Mencegah Senggolan di Kota

Kompas.com - 24/08/2011, 15:52 WIB

Interior
Interior up! tertata rapi dengan dashboard dirancang seusai dengan kebutuhan pengemudi sekarang. Misalnya disediakan tempat untuk gadget seperti iPad atau tablet yang disebut Dash Pad. Interior dibuat sewarna dengan bodi  (juga ditawarkan 5 warna)..

Perlengkapan lain, berbagai macam kotak, antara lain ”kid box” untuk orang tua membawa anak anak kecil, termasuk kantong untuk mengumpukkan barang-barang kecil (mainan anak-anak), kotak untuk makanan dan cemilan serta city box dan travel box.

DIP
Dijelaskan pula, ini untuk pertama kali VW menawarkan peta plus berupa perangkat  jinjing yang disebut Portable Infotaiment Device (PID). Alat ini dirancang khusus untuk up! dan ditawarkan dengan harga ekonomis, terdiri dari sistem navigasi, telepon, informasi dan hiburan. Cara penggunaannya juga mudah. Tinggal menaruh DIP pada dudukan atau “docking” yang telah disediakan di atas konsol tengah.

Nah, melalui layar sentuh DIP ini, sisem navigasi, telepon dan infotainment bisa dikontrol. Dari sini juga bisa dilihat informasi tentang kendaraan, termasuk ParkPilot  yang mengontrol jarak  dengan mobil lain, baik  yang berada di di depan, belakang atau di  samping.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com