kasihan sopirnya jadi kambing hitam, montir/teknisi & perusahaan yg memaksakan bus tetap jalan selamat dari jerat hukum. kalau oli sdh campur air berarti emang ga pernah di ganti atau ga pernah di rawat bus tsb, artinya pemilik bus sdh dengan sengaja membiarkan kondisi tsb.
sopir jadi tumbal karena posisinya paling lemah baik secara sosial maupun ekonomi. padahal kalau mau obyektif, perusahaanlah yang harus bertanggung jawab.