Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Target Juara Dunia Tim Federal Oil Gresini Moto2 Musim 2021

Kompas.com - 18/02/2021, 09:42 WIB
Donny Dwisatryo Priyantoro,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Tak terasa, sudah satu dekade Federal Oil sudah menjadi sponsor utama dari Gresini Racing. Di musim 2021, tim ini menggandeng Fabio Di Giannantonio dan Nicolo Bulega sebagai pebalap andalannnya.

Belum lama ini, tim Federal Oil Gresini Moto2 (FOGM2) meresmikan livery untuk musim ini secara virtual dari Italia. Peresmian tetap dilakukan meski sang pemilik tim, Fausto Gresini, sedang perawatan intensif karena akibat Covid-19.

Baca juga: Federal Oil Indonesia Tetap Jadi Sponsor Gresini Racing di Moto2

Patrick Adhiatmadja, Head of Indonesia Lubricants Market ExxonMobil, mengungkapkan, di musim ini FOGM2 berikhtiar untuk kembali berada di jajaran papan atas dengan komposisi pebalap handal Diggia dan Bulega.

"Kami yakin team teknis FOGM2 siap untuk mendukung Diggia dan Bulega untuk bisa berprestasi optimal di musim balap 2021. Tak lupa juga saya mengucapkan semoga lekas pulih kembali bagi Fausto Gresini. Semoga kita bisa segera berjumpa lagi dengan Fausto di sesi-sesi musim balap 2021,” ujar Patrick, dalam keterangan resminya.

Musim 2021 ini akan jadi tahun yang krusial di Moto2 bagi Bulega. Pebalap jebolan VR46 Academy tersebut mencari konsistensi dalam hal performa yang tidak dapat dia temukan musim lalu.

“Saya berlatih dengan baik dan masih belum pulih dari cedera bahu, tetapi kami mengikuti rencana dan saya sangat senang dengan kemajuan yang dibuat,” kata Bulega.

Baca juga: Cara Federal Oil Rangsang Penjualan Oli Matik

Untuk Diggia, musim ini targetnya adalah gelar juara dunia. Diggia masih harus menunggu beberapa hari lagi untuk tes pertama, yang dijadwalkan di Valencia pada 24-25 Februari.

“Saya perlu meningkatkan permainan saya dibandingkan tahun lalu, yang berarti menjadi protagonis di setiap acara dan mencoba naik podium dan memenangkan balapan. Para pemain di tim bekerja keras dan saya benar-benar bersemangat," ujar Diggia.

Selain pebalap, dari sisi manajemen juga banyak pasukan baru di tim FOGM2. Termasuk dua kepala kru baru, yaitu Donatello Giovanotti untuk Bulega dan Marco Urani untuk Di Giannantonio.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kusyanto Pencari Bekicot: Saya Sudah Maafkan, tapi Proses Hukum Seharusnya Berjalan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Alasan kenapa Bus Sugeng Rahayu Selalu Kebut-kebutan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Travel

Jembatan Gantung Terpanjang Dunia di Bogor yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Dedi Mulyadi Menangis, Hampir Resmikan Eiger Adventure Land yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Eiger Adventure Land: Ekowisata Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia Kini Diminta Dibongkar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Istri Ungkap Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Menangis Lihat Kerusakan Alam Puncak, Dedi Mulyadi: Siapa yang Beri izin?

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Kasus Bank BJB

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Prabowo Singgung Banyak Orang Minat Jadi ASN tapi Tak Bekerja Maksimal
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau