Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Tol Baru Indonesia 2024, Perjalanan jadi Semakin Mudah

Kompas.com - 31/12/2024, 07:02 WIB
Ruly Kurniawan,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

5. Tol Serpong-Balaraja (Seksi 1B)

Tol sepanjang 39,4 Km ini menghubungkan Serpong dengan Balaraja, mempermudah perjalanan dan mendukung pengembangan kawasan ekonomi di Tangerang.

Baca juga: Deretan Motor Listrik yang Meluncur di 2024

6. Tol Solo-Yogyakarta-YIA Kulonprogo (Seksi I)

Ruas Kartasura-Klaten (22,3 Km) memberikan akses mudah ke Bandara Yogyakarta, mempercepat waktu perjalanan dan mendukung pariwisata.

7. Tol Betung-Tempino-Jambi (Seksi 3)

Tol sepanjang 34 Km ini menghubungkan Banyuasin dengan Batanghari, memfasilitasi pergerakan antarprovinsi dan logistik hasil bumi.

8. Tol Indrapura-Kisaran (Seksi 2)

Ruas Lima Puluh-Kisaran (32,15 Km) mempercepat distribusi barang dari Pelabuhan Belawan ke Medan, meningkatkan efisiensi logistik.

9. Tol Binjai-Langsa (Seksi 2)

Tol ini memperlancar konektivitas antar kota di Sumatera, mendukung perkembangan ekonomi regional.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau