Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak Rekayasa Lalu Lintas Kampanye di Solo Hari Ini

Kompas.com - 10/02/2024, 08:12 WIB
Selma Aulia,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Kampanye akbar terakhir pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD, bertajuk Hajatan Rakyat Bukan Pesta Konglomerat, berlangsung Sabtu (10/2/2024), di Solo, Jawa Tengah.

Terdapat 14 titik lokasi kegiatan kampanye hari ini, sehingga akan ada rekayasa lalu lintas mulai pukul 06.00 hingga 12.00.

Untuk itu, masyarakat diimbau menghindari jalur penutupan jalan serta melakukan manajemen waktu perjalanan agar terhindar dari kepadatan lalu lintas.

Baca juga: Mitsubishi Fuso Canter FE SHDX, Truk Andalan untuk Sektor Pertambangan

Dinding tebal yang masih kokoh mengelilingi Benteng Vastenburg, Solo.KOMPAS.com/YUHARRANI AISYAH Dinding tebal yang masih kokoh mengelilingi Benteng Vastenburg, Solo.

Berdasarkan postingan akun Instagram @dishubsurakarta, terdapat 14 titik kegiatan yang dimaksud ialah:

  1. Benteng Vastenburg
  2. Jalan Ronggowarsito
  3. Jalan Imam Bonjol (sisi utara)
  4. Jalan Sugiyopranoto
  5. Jalan Jenderal Sudirman
  6. Jalan Mayor Kusmanto
  7. Jalan Mayor Sunaryo
  8. Jalan Urip Sumoharjo
  9. Jalan Slamet Riyadi (barat)
  10. Jalan Slamet Riyadi (Timur)
  11. Jalan Arifin
  12. Jalan Pakoe Boewono
  13. Halaman Bentang Barat
  14. Halaman Galabo

Baca juga: Efek Buruk Motor Sering Pakai Oli Palsu


Kemudian untuk pengalihan arus akan dilakukan pada:

  1. Jalan Gajah Mada
  2. Jalan Sutan Syahrir
  3. Jalan Kapten Mulyadi
  4. Jalan Dr.Radjiman
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau