Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/06/2019, 18:46 WIB
Setyo Adi Nugroho,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

MUGELLO, KOMPAS.com - Pebalap Indonesia, Gerry Salim nyaris mencetak angka dalam ajang Moto3, Minggu (2/6/2019). Pebalap Honda Team Asia tersebut finis di posisi ke 16, kurang satu posisi lagi untuk membawa pulang satu poin.

Aksi Gerry di balapan perdananya sebagai wildcard tersebut cukup impresif. Start di urutan 27, Gerry berjuang dalam balapan yang berlangsung 20 putaran tersebut.

Gerry menggantikan Ai Ogura yang terlibat kecelakaan pada GP Prancis beberapa waktu lalu. Sebanyak 10 pebalap gagal finis di balapan yang berlangsung sengit tersebut.

Balapan sendiri menjadi spesial bagi pebalap Italia Tony Arbolino. Untuk lai pertama pebalap VNE Snipers tersebut meraih podium pertama mengalahkan Lorenzo Dalla Porta dari Leopard Racing di tempat kedua dan Jaume Masia dari Bester Capital Dubai di tempat ketiga.

Baca juga: Gerry Salim Start Urutan ke-27 di Moto3 Mugello

Finis ketiga pebalap terdepan ini juga cukup tipis. Antara Arbolino dan Dalla Porta hanya selisih 0,029 detik saja.

Berikut hasil balapan Moto3 GP Italia

1 25 14 Tony ARBOLINO ITA VNE Snipers HONDA 39'29.874 159.3

2 20 48 Lorenzo DALLA PORTA ITA Leopard Racing HONDA 39'29.903 159.3 0.029

3 16 5 Jaume MASIA SPA Bester Capital Dubai KTM 39'29.952 159.3 0.078

4 13 23 Niccolò ANTONELLI ITA SIC58 Squadra Corse HONDA 39'30.030 159.3 0.156

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com