Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

All-New Triton Sapa Kota Pahlawan

Kompas.com - 10/09/2015, 08:39 WIB
Kontributor Surabaya, Achmad Faizal

Penulis


Surabaya, KompasOtomotif - Usai melanglang buana di Jabodetabek dan beberapa kota besar Indonesia, PT Krama Yudha Tiga Berlian Motor (KTB) sebagai agen pemegang merek Mitsubishi di Indonesia, memperkenalkan All-New Triton di Surabaya, Jawa Timur.

Ada lima varian Triton terbaru ini yang diluncurkan di Surabaya, yakni Exceed A/T, Exceed M/T, GLS D-Cabin, HDX D-Cabin, dan HDX Single Cabin. Semuanya mengutamakan sisi keselamatan pengemudi dan penumpang, yang kebanyakan menggunakan Triton di medan berat.

Standar keamanan tersebut, kata Head of Mitsubishi Motors Corporation Sales Group PT. Krama Yudha Tiga Berlian Motors, Imam Choeru Cahya, sesuai standar keamanan yang diterapkan ASEAN NCAP level empat atau bintang empat.

"Biasanya standar keamanan ini diterapkan pada mobil penumpang kelas premium," kata Imam saat peluncuran dan pameran All New Triton di atrium Ciputra World Surabaya, Rabu (9/9/2015).

All New Triton mengedepankan empat konsep utama yakni, model, fungsional, handal, dan kenyamanan. "Volume kabin dan kargo didesain lebih luas. Jika sebelumnya kargo hanya 0,8 meter kubik, di All New Triton menjadi 1,1 meter kubik," jelas Imam lagi.

All New Triton adalah generasi kelima Triton, dan di Indonesia dimulai dari L200 Strada yang mengaspal pada 2002. Pada 2007, Mitsubishi mengeluarkan Strada Triton yang hingga kini menjadi pemimpin pasar di kelas pick up 4x4.

Harga All New Triton di Surabaya untuk Exceed A/T dibanderol Rp 422,5 juta, Exceed M/T Rp 403,5 juta, GLS D-Cabin Rp 380 juta, HDX D-Cabin Rp 353 juta, dan HDX Single Cabin seharga Rp 299,5 juta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Arus Lalu Lintas Mudik Libur Natal 2024 Renggang, Ini Imbauan Polisi

Arus Lalu Lintas Mudik Libur Natal 2024 Renggang, Ini Imbauan Polisi

Tips N Trik
[POPULER OTOMOTIF] Hukum Tabrak Pengendara Motor yang Lawan Arah | Teknik Mengemudi yang Tidak Membuat Penumpang Mabuk | Jadwal Contraflow di Tol Jakarta Cikampek Selama Libur Nataru

[POPULER OTOMOTIF] Hukum Tabrak Pengendara Motor yang Lawan Arah | Teknik Mengemudi yang Tidak Membuat Penumpang Mabuk | Jadwal Contraflow di Tol Jakarta Cikampek Selama Libur Nataru

Feature
Imbas Kecelakaan Bus PO Tirto Agung, Lalu Lintas Tol Pandaan - Malang Terpantau Padat Marayap

Imbas Kecelakaan Bus PO Tirto Agung, Lalu Lintas Tol Pandaan - Malang Terpantau Padat Marayap

News
Kecelakaan Bus Tirto Agung di Malang, Pihak PO Menolak Berkomentar

Kecelakaan Bus Tirto Agung di Malang, Pihak PO Menolak Berkomentar

News
Kecelakaan Bus di Tol Lawang Malang, Ini Jalur Alternatif Hindari Macet

Kecelakaan Bus di Tol Lawang Malang, Ini Jalur Alternatif Hindari Macet

News
Perawatan Mobil Listrik yang Harus Dilakukan Sebelum Liburan Nataru

Perawatan Mobil Listrik yang Harus Dilakukan Sebelum Liburan Nataru

Tips N Trik
Produsen Rem Kendaraan Ini Memperluas Bengkel Rekanan

Produsen Rem Kendaraan Ini Memperluas Bengkel Rekanan

News
Nissan, Honda, dan Mitsubishi Sepakat untuk Merger

Nissan, Honda, dan Mitsubishi Sepakat untuk Merger

News
Truk Bermuatan Sayuran Kecelakaan di Tol Cikampek Km 57 Arah Jakarta

Truk Bermuatan Sayuran Kecelakaan di Tol Cikampek Km 57 Arah Jakarta

News
Bus Baru PO SAN, Pakai Bodi Supernova buatan Karoseri Stadabus

Bus Baru PO SAN, Pakai Bodi Supernova buatan Karoseri Stadabus

Niaga
Program Khusus Beli Mobil di Akhir Tahun, Angsuran mulai Rp 2,4 Juta

Program Khusus Beli Mobil di Akhir Tahun, Angsuran mulai Rp 2,4 Juta

News
Sedang Disempurnakan, Ini Bocoran Subsidi Motor Listrik 2025

Sedang Disempurnakan, Ini Bocoran Subsidi Motor Listrik 2025

News
Lalu Lintas Tol Jakarta-Cikampek pada Senin Sore Terpantau Ramai Lancar

Lalu Lintas Tol Jakarta-Cikampek pada Senin Sore Terpantau Ramai Lancar

News
Cititrans Busline Luncurkan Rute Baru, Bandung - Malang via  Semarang

Cititrans Busline Luncurkan Rute Baru, Bandung - Malang via Semarang

Niaga
Video Mobil Meluncur dari Gedung Parkir, Diduga Salah Injak Pedal Gas

Video Mobil Meluncur dari Gedung Parkir, Diduga Salah Injak Pedal Gas

Feature
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau