Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[POPULER OTOMOTIF] Honda Scoopy 150 | Konsep MPV Hybrid Daihatsu

JAKARTA, KOMPAS.com - Masyarakat nampaknya cukup penasaran dengan informasi mengenai Honda Scoopy 150. Akhir pekan lalu, berita soal skutik 150 cc Honda itu menjadi paling populer di antara yang lain di kanal Otomotif.

Selanjutnya, batrai remote "keyless", Nissan Juke generasi terbaru, hingga bocoran terbaru konsep MPV hybrid Daihatsu ikut menjadi terpupuler.

Penasara, berikut ini lima berita terpopuler di kanal Otomotif pada Minggu 23 Juni 2019:

1. Honda Genio Meluncur, Scoopy 150 Segera Menyusul

Thomas Wijaya, Direktur Pemasaran PT Astra Honda Motor (AHM) mengatakan, pasar skutik kelas bawah bisa mencapai 2 sampai 3 juta per tahun, sehingga masih banyak target yang bisa disasar yakni anak muda kasual.

Baca selengkapnya: Honda Genio Meluncur, Scoopy 150 Segera Menyusul

2. Baterai Remote "Keyless" Habis, Ini Cara Buka Pintu dan Hidupkan Mesin

Begitu juga saat akan masuk, cukup tekan tombol hitam yang ada pada gagang pintu tanpa repot mengeluarkan remote dari dalam saku. Tapi perlu diketahui, sistem kerja fitur keyless mengandalkan beterai yang terletak pada remote. Lantas bagaimana kalau baterai tersebut habis, apakah masih bisa untuk mengakses mobil?

Baca selengkapnya: Baterai Remote "Keyless" Habis, Ini Cara Buka Pintu dan Hidupkan Mesin

3. Nissan Juke Generasi Baru Pakai Mesin 1.000 cc

Dilansir dari Motor1.com, Juke akan mendapat revisi pada tampilan desain yang terlihat dari siluet penampakannya. Walau menggunakan stiker kamuflase, tapi tampilan depan tak lagi besar, namun dibuat lebih ramping.

Baca selengkapnya: Nissan Juke Generasi Baru Pakai Mesin 1.000 cc

4. Mari Lebih Bijak Membunyikan Klakson

Klakson juga kerap disalahgunakan menjadi alat intimidasi untuk pengendara lainnya. Cara yang dilakukan macam-macam, mulai dari klakson panjang yang bising, suara klakson lebih besar (lebih dari ketentuan yakni 118 desibel ke atas), dan lainnya.

Baca selengkapnya: Mari Lebih Bijak Membunyikan Klakson

5. Bocoran Terbaru soal Konsep MPV Hybrid Daihatsu

Direktur Pemasaran PT ADM Amelia Tjandra menjelaskan, meskipun punya konsep MPV tetapi dibuat berbeda dengan mobil keluarga lain. Mobil masa depan itu terlihat sporty, karena segmentasinya menyasar pada konsumen yang memiliki jiwa anak muda.

Baca selengkapnya: Bocoran Terbaru soal Konsep MPV Hybrid Daihatsu

https://otomotif.kompas.com/read/2019/06/24/060200015/-populer-otomotif-honda-scoopy-150-konsep-mpv-hybrid-daihatsu

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke