Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jasamarga

Aksi Balapan F1 Bakal Dilarang Tayang di Youtube

Kompas.com - 15/12/2014, 17:14 WIB
Paris, KompasOtomotif - Bos Formula 1 Bernie Ecclestone, mengambil langkah tegas untuk menjaga eksklusivitas tayangan F1. Nantinya, setiap aksi balapan jet darat tersebut akan dilarang ditayangkan di media sosial seperti Youtube.

Seperti diberitakan Forbes, Senin (15/12/2014), rencana ini dilakukan buat meningkatkan aktivitas departemen media digital F1. Akan ada lebih banyak staf untuk mengembangkan website, aplikasi, Twitter dan laman Facebook.

"Nanti tidak ada unggah rekaman balapan ke Youtube karena bisa menurunkan penawaran hak siar," tegas Ecclestone.

Baca juga: Mendikdasmen Bolehkan "Study Tour", Dedi Mulyadi: Tidak Boleh Anak Piknik di Atas Rintihan Orangtua

Pandangan Ecclestone tersebut berbeda dengan yang Donald Mackenzie, orang yang bertanggung jawab dari mayoritas pemegang saham F1. Menurut Donald, ini adalah cara tentang mempromosikan F1 di televisi.

Ecclestone juga mengatakan, timnya akan meninjau perubahan dalam kurun setahun kedepan dan mengukur apakah cara yang akan diambil ini bisa membuat lebih banyak orang menonton balapan F1 di televisi.

"Tujuan kami bukan untuk memindahkan pemirsa dari TV, sudah menjaga penggemar F1 untuk tetap menyaksikan balapan di televisi. Itu akan meningkatkan minat mereka buat datang langsung ke surkuit," tutup Ecclestone.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Ribuan Orang Ditahan Saat Demo di Turkiye, Dianggap Teroris Jalanan oleh Erdogan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau