Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[VIDEO] Gas Performa Aprilia SR GT 200, Skuter CBU Eropa

Kompas.com - 29/09/2022, 17:01 WIB
Adityo Wisnu Prabowo,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Aprilia SR-GT 200 resmi meluncur di Indonesia Juli lalu. Motor yang diperkenalkan di GP Mandalika Maret lalu ini jadi senjata Aprilia terjun di segmen skutik bongsor.

SR-GT 200 merupakan skutik adventure dengan desain ala motor petualang. Meski bergaya adventure desain SR-GT 200 berbeda dengan kompetitor di kelasnya sebab desain SR-GT 200 justru mengarah ke sporty.

Baca juga: Bukan Tempat Gembok, Ini Fungsi Lubang pada Rem Cakram Motor

Aprilia SR-GT 200 digerakkan mesin berkapasitas 174,3cc, 4 langkah, SOHC, 4 katup injeksi berpendingin cairan, dengan transmisi CVT. Nama 200 merupakan pembulatan yang mana jamak dilakukan di dunia otomotif.

Dalam video ini, Kompas.com menjelaskan beberapa poin setelah mengendarai SR-GT 200 untuk sehari-hari. Bagaimana impresinya, simak video berikut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau