Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[VIDEO] Review Toyota Raize GR Sport Non TSS

Kompas.com - 26/07/2021, 11:42 WIB
Setyo Adi Nugroho,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pertengahan tahun, produk anyar Toyota Raize masih mendominasi penjualan SUV kompak. Varian GR Sport TSS yang merupakan varian teratas menjadi yang paling laris meski berimbas pada waktu inden yang cukup panjang.

Kompas.com mencoba mencari unit tes SUV yang tengah naik daun tersebut namun PT Toyota Astra Motor (TAM) sendiri belum menyediakan unit untuk media. Perjuangan redaksi tidak sia-sia, satu unit Raize GR Sport berhasil kami pinjam dari tetangga yang telah memesan mobil ini sebelum peluncuran.

Baca juga: Biaya Servis Toyota Raize sampai 100.000 Km, Cuma Rp 9 Jutaan

Menariknya, unit Raize GR Sport ini adalah varian non TSS meski dengan cat two tone. Ini juga jadi kesempatan pertama kami melihat varian lain selain varian teratas.

Lantas seperti apa hasil pengujiannya? Apakah varian ini pantas untuk dilirik dengan banderol harga Rp 247 juta? Mari kita simak video berikut

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau