Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tes Lengkap BMW G310GS dari Desain sampai Biaya Perawatan

Kompas.com - 14/10/2024, 10:42 WIB
Muhammad Fathan Radityasani,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

Kalau dianalogikan dalam satu tahun motor digunakan sejauh 20.000 Km, maka biaya servisnya berkisar Rp 3 juta sampai Rp 4 juta.

Buat ongkos BBM selama setahun, penguji hitung antara jarak tempuh (20.000 Km) yang dibagi dengan hasil tes konsumsi BBM. Hasilnya nanti akan muncul berapa total liter yang dipakai setahun, dikali dengan harga BBM.

Baca juga: Jajal Motor Listrik Alva Cervo Q buat Keliling Jakarta

Berdasarkan pengetesan yang Kompas.com lakukan, memakai metode full to full, G310GS mencatatkan konsumsi BBM 27 Km per liter. Maka buat digunakan sejauh 20.000 Km, butuh BBM sebanyak 741 liter.

Jika dikalikan dengan harga BBM RON 92 (Pertamax) di Oktober 2024 yang harganya Rp 12.100 per liter, maka setahun butuh biaya sebanyak Rp 8.966.100.

BMW G310GSKOMPAS.com/ADITYO BMW G310GS

Jadi selama satu tahun, biaya kepemilikan BMW G310GS termasuk biaya servis dan BBM, totalnya jadi mulai Rp 11.966.100 sampai Rp 12.966.100. Maka per bulannya mulai Rp 900.000-an atau Rp 30.000-an per hari.

Buat pajak tahunannya yang akan dibayar pada tahun kedua setelah kepemilikan adalah sebesar Rp 2,3 jutaan (DKI Jakarta). Cuma besarannya akan berbeda-beda, tergantung daerah registrasi kendaraannya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau