4. Video Viral Motor Listrik Terbakar, Kenali Penyebab Baterai Meledak
Motor listrik pada dasarnya sama seperti motor konvensional yang memiliki potensi terbakar. Pemilik perlu mengenali apa saja penyebab baterai bisa meledak dan terbakar.
Salah satu contohnya seperti video viral yang beredar di media sosial belakangan ini, di mana motor listrik tiba-tiba terbakar saat dikendarai, diparkir, atau ketika dicas baterainya.
Awan Setiawan, Head of Division United E-Motor, mengatakan, penyebab baterai motor listrik meledak ada dua, yaitu faktor eksternal dan faktor internal atau karena baterai itu sendiri.
Baca juga: Video Viral Motor Listrik Terbakar, Kenali Penyebab Baterai Meledak
5. Hasil FP2 MotoGP Perancis 2023, Miller Tercepat, Marquez Kecelakaan
Sesi latihan bebas FP2 kembali dikuasai oleh Jack Miller. Kali ini, catatan waktunya semakin tajam dengan 1 menit 30,950 detik.
Miller tidak selalu berada di urutan teratas. Banyak pebalap yang berhasil memperbaiki catatan waktunya. Khususnya, pada 15 menit terakhir.
Baca juga: Hasil FP2 MotoGP Perancis 2023, Miller Tercepat, Marquez Kecelakaan
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.