Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mau Mobil Nyaman Usai Liburan, Ini Daftar Pemeriksaannya

Kompas.com - 03/01/2023, 15:31 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Usai digunakan perjalanan jauh berlibur atau pulang kampung saat libur Natal dan tahun baru, mobil tetap perlu dilakukan pengecekan kembali.

Tujuannya untuk memastikan agar kondisi tetap prima ketika kembali digunakan menemani aktivitas sehari-hari. Baik untuk kerja dan lain sebagainya.

"Setelah libur tahun baru bersama keluarga, jangan lupa untuk melakukan pemeriksaan komponen mobil supaya terjaga kondisinya dan siap kembali beraktivitas," kata Nur Imansyah Tara, Aftersales Business Division Head Auto2000, dalam keterangan resminya, Senin (2/1/2023).

Selain memastikan kondisi mobil tetap sehat, ada banyak manfaat melakukan pengecekan ulang usai menempuh perjalanan jarak jauh, seperti menjaga agar tak boros bahan bakar serta mencegah kerusakan berat.

Baca juga: Mobil Terabas Banjir Rob, Jangan Lupa Langsung Cuci Kolong

Berikut daftar pengecekan mobil usai digunakan liburan :

- Ban

Pemeriksaan paling utama adalah tekanan udaranya yang harus sesuai rekomendasi pabrikan. Selain itu, perhatikan kondisi telapak dan dinding ban, sampai bagian pelek mobil.

Pengecekan mobil di bengkel resmi ToyotaAuto2000 Pengecekan mobil di bengkel resmi Toyota

Jangan lupa untuk memeriksa ban candang dan melakukan spooring serta balancing untuk menjaga kondisinya. Hal ini bisa dilakukan dengan membawa ke bengkel resmi Auto2000.

- Oli mesin

Pengecekan oli mesin perlu dilakukan karena selama perjalanan kerjanya cukup berat. Perlu diketahui kondisi volumenya apakah masih cukup atau sudah berkurang, perhatikan juga warnanya jangan sampai berubah menjadi keruh, hitam pekat, apalagi seperti tercampur air.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com