KLATEN, KOMPAS.com - Pikap atau mobil bak terbuka banyak diandalkan pelaku usaha sebagai kendaraan angkutan. Sehingga, dibutuhkan mobil tangguh, muat banyak dan irit bahan bakar.
Dalam membeli pikap bekas, konsumen perlu memastikan performa mesin, kelengkapan serta surat-suratnya. Agar tidak terjadi masalah di kemudian hari yang justru bisa menimbulkan pengeluaran tambahan untuk perbaikan.
Di Indonesia, kebanyakan mobil pikap bekas diisi oleh pabrikan asal Jepang seperti Daihatsu, Suzuki, Mitsubishi. Sedangkan merek lain populasinya belum terlalu banyak.
Berdasarkan pantauan Kompas.com, Rabu (8/5/2024) berikut banderol pikap bekas di beberapa bursa mobil bekas:
https://otomotif.kompas.com/read/2024/05/08/141200915/harga-pikap-bekas-per-mei-2024-suzuki-carry-mulai-rp-43-jutaan