Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Chevrolet Hengkang, Ini Kata Komunitas Soal Mobil yang Dijual

JAKARTA, KOMPAS.com – General Motors yang menjual merek Chevrolet di Indonesia dikabarkan bakal menghentikan aktivitas penjualan pada Maret 2020. Kabar ini mengejutkan sejumlah konsumennya, termasuk komunitas mobil-mobil Chevrolet.

Meski sudah mengumumkan akan menghentikan penjualan, Chevrolet Indonesia mengaku akan terus memenuhi kebutuhan konsumen dalam layanan purna jual.

Bagus Panuntun, Sekjen SUV Brotherhood Community yang juga Founder Captiva Chevy Club (3C), mengapresiasi langkah APM Chevrolet yang masih melayani konsumen meski sudah menghentikan penjualan.

“Jujur saja kaget, yang tadinya diharapkan akan masuk model-model baru justru minggat,” ucap Bagus kepada Kompas.com Selasa (29/10/2019).

Bagus menilai, salah satu alasan yang membuat Chevrolet hengkang adalah penjualannya yang seret. Hal ini terjadi lantaran produk-produk yang dipasarkan Chevrolet kurang memenuhi ekspektasi konsumen.

“GM tiap masukin mobil timing-nya tidak pas, Trax yang udah keluar lama di luar negeri, baru masuk Indonesia sekitar 2015. Momennya sudah kurang tepat,” ujarnya.

“Mungkin yang pas cuma Captiva saja, dia sudah keluar sejak 2007-2008, makanya sampai sekarang banyak konsumen loyalnya,” kata Bagus.

Sementara Chevrolet Spin yang masuk di segmen Low MPV, menurut Bagus malah tidak dilanjutkan penjualannya. Padahal di segmen itu, Spin cukup banyak meraih penjualan.

Selain itu, konsumen Indonesia mengenal Chevrolet sebagai merek Amerika yang terkenal gagah dan tangguh. Namun citra itu malah tidak direpresentasikan lewat produk-produk yang dipasarkan.

“Produk Chevrolet di Indonesia kebanyakan malah kayak mobil Jepang yang kecil-kecil, jadi kurang disukai. Kalau orang Indonesia mendengar kata Chevrolet, pasti langsung terbesit mobil muscle, SUV-SUV besar, harusnya seperti itu yang dipasarkan,” ujarnya.

https://otomotif.kompas.com/read/2019/10/29/123518315/chevrolet-hengkang-ini-kata-komunitas-soal-mobil-yang-dijual

Terkini Lainnya

Catat Jadwal Rekayasa Lalu Lintas Arus Balik Lebaran 2025

Catat Jadwal Rekayasa Lalu Lintas Arus Balik Lebaran 2025

News
Penegakkan Hukum Ganjil Genap Mudik Lebaran 2025 Via ETLE

Penegakkan Hukum Ganjil Genap Mudik Lebaran 2025 Via ETLE

News
[POPULER OTOMOTIF] Aturan Kendaraan Disita dan Data Dihapus Saat STNK Mati 2 Tahun | Fenomena Bengkel Suzuki Sepi karena Suku Cadang Awet | Skema One Way dan Ganjil Genap Mudik Lebaran 2025 di Tol Jaw

[POPULER OTOMOTIF] Aturan Kendaraan Disita dan Data Dihapus Saat STNK Mati 2 Tahun | Fenomena Bengkel Suzuki Sepi karena Suku Cadang Awet | Skema One Way dan Ganjil Genap Mudik Lebaran 2025 di Tol Jaw

Feature
Estimasi Biaya Mudik Jakarta-Yogyakarta Pakai Toyota Calya

Estimasi Biaya Mudik Jakarta-Yogyakarta Pakai Toyota Calya

Feature
ASII Kantongi Pendapatan Rp 133 T 2024, AHM Jadi Penopang Utama

ASII Kantongi Pendapatan Rp 133 T 2024, AHM Jadi Penopang Utama

News
3 Ruas Tol Trans-Sumatera yang Dibuka Fungsional Saat Lebaran 2025

3 Ruas Tol Trans-Sumatera yang Dibuka Fungsional Saat Lebaran 2025

News
Perbandingan Tarif Tol Jakarta-Solo Sebelum dan Sesudah Diskon Mudik Lebaran 2025

Perbandingan Tarif Tol Jakarta-Solo Sebelum dan Sesudah Diskon Mudik Lebaran 2025

Feature
Formula E Buat Indonesia Bukan Cuma untuk Warga Jakarta

Formula E Buat Indonesia Bukan Cuma untuk Warga Jakarta

Sport
Podium Lagi, Alex Marquez Finis Kedua di MotoGP Argentina 2025

Podium Lagi, Alex Marquez Finis Kedua di MotoGP Argentina 2025

Sport
ESDM Klaim 3.558 SPKLU Siap Layani Pemudik yang Gunakan Mobil Listrik

ESDM Klaim 3.558 SPKLU Siap Layani Pemudik yang Gunakan Mobil Listrik

News
Update Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Ogura Didiskualifikasi

Update Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Ogura Didiskualifikasi

Sport
Pilihan Baru Lapisan Jok Mobil dengan Material Microfiber

Pilihan Baru Lapisan Jok Mobil dengan Material Microfiber

Aksesoris
Suzuki Indonesia Suntik Rp 5 Triliun untuk Genjot Produksi

Suzuki Indonesia Suntik Rp 5 Triliun untuk Genjot Produksi

News
Amankan Mudik Lebaran, Korlantas Siapkan 2 Skema Operasi Ketupat

Amankan Mudik Lebaran, Korlantas Siapkan 2 Skema Operasi Ketupat

News
PO Juragan 99 Trans Rilis 4 Bus Baru buat Persiapan Mudik Lebaran

PO Juragan 99 Trans Rilis 4 Bus Baru buat Persiapan Mudik Lebaran

Niaga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke