Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jasamarga

Komunitas Etios Valco Kerja Bakti di Malioboro

Kompas.com - 26/12/2015, 10:01 WIB
Aditya Maulana

Penulis


Yogyakarta, KompasOtomotif
– Pecinta Etios yang tergabung dalam komunitas Toyota Etios Valco Club Indonesia (TEVCI) mengadakan kegiatan bersih-bersih kawasan Malioboro, Yogyakarta pada Kamis (24/12/2015).

Kegiatan ini merupakan roadshow TEVCI dari Pemalang menuju Semarang, Yogyakarta hingga Prambanan.

“Kegiatan yang mengangkat tema Respect The World itu dilakukan sebagai upaya peningkatan adaptif dan kepekaan member terhadap pentingnya kebersihan lingkungan, dan kegiatan ini salah satu agenda dalam TEVCI Explore tahun ini,” ujar Ketua Umum TEVCI Muhamad Tamhid Amali dalam keterangan resminya, Jumat (25/12/2015).

Baca juga: Mendikdasmen Bolehkan "Study Tour", Dedi Mulyadi: Tidak Boleh Anak Piknik di Atas Rintihan Orangtua

Dalam melakukan aksi bersih-bersih ini, tidak hanya diikuti chapter dari Jakarta, Bekasi, Tangerang, Bogor, Banten, Bandung, Purwasuka, Pemalang, Semarang, Jatim dan Yogya, tetapi dihadiri juga oleh perwakilan dan DPRD DIY serta dibantu oleh UPT DIY.

“Kegiatan kepedulian lingkungan ini diharapkan bisa menjadi program berkelanjutan, baik oleh TEVCI maupun masyarakat, karena ini merupakan bentuk investasi sosial bersama, yang nantinya bisa memberikan peningkatan kualitas lingkungan, yang secara tak langsung menjadi alat sosialisasi bagi masyarakat luas untuk lebih peduli kepada kebersihan lingkungan,” ungkap Amali.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Ribuan Orang Ditahan Saat Demo di Turkiye, Dianggap Teroris Jalanan oleh Erdogan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau