Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spesifikasi Mobil Listrik Offroad Chery iCar 03 yang Meluncur Akhir 2024

Kompas.com - 01/10/2024, 19:12 WIB
Aprida Mega Nanda,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Chery Sales Indonesia (CSI) memastikan bakal meluncurkan iCar 03 pada akhir tahun 2024.

Mobil off-road listrik pertama di Indonesia itu sebelumnya sudah diperkenalkan pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024. Pada saat itu, Chery hanya memamerkan iCar 03 dan belum meluncurkan secara resmi.

“iCar rencana kita luncurkan di tahun ini, November atau Desember,” ucap Rifkie Setiawan, Head of Brand Department PT Chery Sales Indonesia, kepada Kompas.com, di Jakarta Pusat, Senin (30/9/2024).

Baca juga: Ini Jadwal Pemutihan Denda Pajak Kendaraan di Jawa Timur 2024

Chery iCar 03 sudah lebih dulu meluncur di global. Mobil ini memiliki desain menyerupai Mini Defender dengan dimensi panjang 4.406 mm, lebar 1.910 mm, dan tinggi 1.715 mm dengan jarak sumbu roda mencapai 2.715 mm.

Desain eksteriornya mencolok dengan sudut-sudut tajam dan gril horizontal. Sistem pencahayaan mobil ini menggunakan LED yang disusun secara vertikal untuk penerangan optimal.

Sementara di bagian samping tampak over fender berbentuk kotak, dipadukan dengan pelek berukuran 18 inci atau 19 inci yang membuat tampilan mobil ini semakin gagah.

Baca juga: 8 Gejala Diabetes yang Dirasakan Saat Bangun Tidur, Apa Saja?

Berlanjut ke bagian buritan tampak mirip dengan Land Rover Defender, dengan desain yang mengotak serta lampu rem yang dibuat vertikal.

Bagian dalam iCar 03 terdapat layar sentuh mengambang berukuran 15,6 inci dan panel instrumen LCD 9,2 inci sehingga pengemudi dan penumpang dapat menikmati berbagai fitur multimedia dan informasi berkendara.

Sistem infotainment yang dikembangkan bersama Tencent dihadirkan untuk pengalaman berkendara yang lebih interaktif. Chery iCar 03 ditenagai oleh motor listrik yang mampu menghasilkan akselerasi dari 0-100 km/jam dalam 6,5 detik. Kecepatan maksimal yang dapat dicapai adalah 150 km/jam.

Mobil ini dibekali baterai lithium iron phosphate (LFP) yang tersedia dalam tiga kapasitas, mulai 50,63 kWh, 65,69 kWh, hingga 69,77 kWh. Dengan kapasitas terbesar, iCar 03 dapat menempuh jarak hingga 501 km dalam sekali pengisian daya.

Dalam hal keselamatan, Chery iCar 03 dilengkapi dengan berbagai fitur, seperti lane change assist, blind spot detection, dan rear collision warning.

Baca juga: Daihatsu Jabar Targetkan Penjualan 21.000, Optimistis Tercapai

Chery belum mengumumkan harga resmi atau estimasi untuk model terbaru ini. Namun, konsumen yang berminat pada iCar 03 dapat melakukan pre-booking dengan menyerahkan uang tanda jadi sebesar Rp10 juta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Terungkap Identitas Penumpang Alphard Putih Saat Insiden Patwal Tendang Pemotor di Puncak

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Tanda Oli Mesin Mobil Sudah Minta Diganti

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Polisi Gali Motif Eks Kapolres Ngada Cabuli Anak dan Jual Videonya ke Situs Australia

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

Pemesanan Tukar Uang Baru BI Dibuka Pukul 09.00 WIB, Ini Cara Daftarnya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Samsung Galaxy A56 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Istri Ungkap Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Dedi Mulyadi Cari Kades yang Marah soal Pembongkaran Bangunan Liar di Bekasi

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tiga Polisi Tewas Ditembak Saat Gerebek Judi Sabung Ayam di Way Kanan Lampung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau