Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Detail Prototipe Kawasaki Ninja BEV, Sudah Mirip Versi Produksi

Kompas.com - 11/01/2023, 14:41 WIB
Muhammad Fathan Radityasani,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kawasaki pada akhir 2022 memperkenalkan produk yang rendah emisinya, salah satu yang dibawa adalah Ninja BEV (Battery Electric Vehicle).

Sesuai dengan namanya, Ninja BEV merupakan motor listrik berbasis baterai. Secara tampilan, Ninja BEV ini mirip dengan Ninja 250 yang ada di Indonesia, tapi dimensinya sedikit lebih ramping.

Dikutip dari Autoby, Ninja BEV yang masih prototipe ini bisa dibilang sudah mirip versi produksi. Selain itu, prototipe yang dibawa saat EICMA 2022 ini sudah jauh berbeda dari prototipe EV sport yang dibuat tahun 2019.

Baca juga: Harga Motor Sport 250cc Kawasaki dan Yamaha Naik Awal Tahun Baru

Pada model prototipe EV sport, motor listrik Kawasaki tersebut masih memakai transmisi empat percepatan. Sedangkan di Ninja BEV, cuma memakai satu transmisi, layaknya motor listrik pada umumnya.

Ninja BEV pun sebenarnya dijadwalkan dijual pada 2023, mengisi pasar Eropa untuk kategori SIM A1. Oleh karena itu, dimensinya kompak, seperti Ninja 125 yang dijual di Eropa.

Dari bentuk fairing, dibuat menutupi baterai dan rangka motornya. Modelnya sedikit lebih lebar namun ada beberapa saluran udara untuk mengeluarkan panas atau mendinginkan baterai.

Baca juga: Ini Beda Tugas Sopir 1 dan Sopir 2 di Bus AKAP


Kemudian, Ninja BEV yang cuma punya satu gigi transmisi berarti tidak ada tuas untuk memindahkan gigi di foot peg kiri. Sedangkan untuk baterai, memakai dua baterai dengan kapasitas 3 kWh yang disambung ke motor listrik dan digerakkan oleh roda belakang melalui rantai.

Lalu, dari segi desain memang serupa dengan Ninja 125 yang ada di Eropa. Bedanya, sudah dilengkapi dengan lampu sein LED baik di depan maupun belakang, mengambil dari ZX-25R.

Uniknya, di setang sisi kanan ada tombol eBoost. Tampaknya tersedia mode power, di mana tenaga yang dikeluarkan motor listrik jadi lebih besar, untuk mendapatkan akselerasi yang lebih cepat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kusyanto Pencari Bekicot: Saya Sudah Maafkan, tapi Proses Hukum Seharusnya Berjalan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Alasan kenapa Bus Sugeng Rahayu Selalu Kebut-kebutan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Dedi Mulyadi Menangis, Hampir Resmikan Eiger Adventure Land yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Samsung Galaxy A56 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Eiger Adventure Land: Ekowisata Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia Kini Diminta Dibongkar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Istri Ungkap Penyebab Wendi Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau