JAKARTA, KOMPAS.com - BMW Indonesia tidak tinggal diam untuk memberikan pembaruan produk SUV entry level mereka, X1, November 2019 lalu. SUV ini hadir dengan beberapa perubahan menarik yang patut dilirik calon konsumennya.
Kompas.com mendapat kesempatan untuk mencoba SUV ini beberapa waktu lalu. Dibanderol dengan harga Rp 730 juta-an, X1 menjanjikan pengendaraan dan fitur yang diklaim terbaik di kelasnya.
Baca juga: Perbedaan Market BMW X1 dan Seri 3
Baca juga: Tren SUV dan Cakupan Harga, BMW X1 Bakal Salip Penjualan Seri 3
X1 terbaru kini mengusung mesin berteknologi Twin Power Turbo yang menghasilkan tenaga sebesar 140 tk dan torsi 220 Nm. Mobil ini menggunakan transmisi dual clutch 7-percepatan.
Seperti apa hasil test drive yang dipandu oleh Mr. Jambul ini? Simak video berikut
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.