Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jalur Sepeda di Jakarta Masih Jauh dari Aman

Kompas.com - 27/11/2019, 12:22 WIB
Stanly Ravel,
Azwar Ferdian

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Dalam upaya menekan polusi dan memberikan ruang bagi pesepeda, Pemprov DKI Jakarta sudah meresmikan beberapa ruas jalur sepeda di Jakarta. Dalam peraturan gubernur (Pergub) nomor 128 tahun 2019, tercatat ada 22 lokasi jalur sepeda di Jakarta.

Aturan ini pun menuai banyak tanggapan, apalagi setelah ada payung hukum untuk menindak pengguna kendaraan lain yang masuk ke jalur tersebut. Tapi bagaimana tanggapan jalur sepeda di mata penggiat keselamatan, apakah sudah cukup aman, atau justu sebaliknya.

Director Training Safety Defensive Consultant (SDCI) Sony Susmana, mengatakan pada dasarnya keberadaan jalur sepeda memang menjadi upaya yang cukup baik, apalagi dengan ditambah pergub sebagai landasan hukumnya. Tapi bila melihat dari unsur keselamatan, fasilitas yang disediakan masih minim.

Baca juga: [POPULER OTOMOTIF] Otopet dan Skuter Listrik Dilarang Lewat Jalur Sepeda | Rossi Kecewa dengan Motor Yamaha

"Ini menjadi upaya dari pemerintah yang harus dihargai bersama, tapi jujur bila melihat dari unsur safety memang masih jauh dari kata aman untuk jalurnya. Kita harus sadar bila budaya di sini beda dengan Eropa yang sudah sejak lama memang dididik dengan tertib," kata Sonny saat dihubungi Kompas.com, Rabu (27/11/2019).

Sony menjelaskan, harusnya pembangunan jalur sepeda dibedakan dengan jalur pengguna kendaraan bermotor lainnya. Contoh, jalur sepeda akan lebih aman dibuat beda level permukaan jalannya, atau sekaligus di satukan di atas trotoar.

Karena bila disatukan dengan aspal pengguna kendaraan lain, potensi risiko kecelakaan baik disengaja atau tidak masih cukup besar. Menginggat, tidak adanya pembatas paten yang memisahkan pesepeda dengan kendaraan bermotor lainnya.

Baca juga: Cara Menghindari Kena Denda di Jalur Sepeda, Ingat Lagi 3 Marka Ini

"Secara potensi risiko sangat terbuka lebar, karena hanya dipisahkan melalui marka saja tanpa ada batasan yang kuat. Artinya, bila ada kejadian tertentu, baik mobil dan motor masih bisa menorobos masuk, itu bisa secara sengaja atau tidak," ujar Sony.

Lebih lanjut Sony mengatakan baiknya para pesepada tetap memperhatikan unsur keselamatan ketika sedang mengowes, tetap memakai perangkat safety, seperti helm dan pelindung lainnya.

Pengguna kendaraan bermotor juga harus ekstra konsentrasi saat berkendara, karena pada ruas-ruas tertentu akan bersinggungan dengan pesepeda. Paling utama adalah untuk menumbuhkan sikap toleransi antar sesama pengguna jalan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Komentar
berita bayar direktur = berita sam pah = sony susmana, memanfaatkan kisruh yg ada untuk mengemis rupiah media = wartawan sam pah = direktur sam pah.
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Keunggulan Chery Super Hybrid CSH, Diklaim Tembus 76 Km/Liter

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Nunggu Beduk Magrib Lebih Berwarna, DANA Hadirkan NGABUBURICH dengan Hadiah hingga Rp 850 Juta

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Deretan Artis Klarifikasi Usai Namanya Masuk Daftar Boikot

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Australia vs Indonesia, Siaran Langsung RCTI Plus, Kick Off 16.10 WIB

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Travel

Penukaran Uang Baru 2025 Dibuka Lagi 16 Maret, Ini Cara dan Syaratnya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Food

Kronologi Rendang Sapi 200 Kilogram Willie Salim Hilang Saat Dimasak Meski Dijaga Polisi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Agar Khusyuk Ibadah dan Anti-Boros, Siapkan Jadwal Imsakiyah dan Bijak Rencanakan Keuangan

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

RUU TNI Sah Jadi Undang-Undang, Ini Poin-poin Perubahannya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Indonesia Vs Bahrain Tayang di TV Mana? Berikut Jadwal dan Link Live Streaming-nya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Indonesia vs Bahrain di RCTI Malam Ini, Kickoff Pukul 20.45 WIB

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Kediaman Baim Wong dan Paula Verhoeven Diperiksa Pihak Pengadilan Agama Jakarta Selatan

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Pendaftaran PINTAR BI Hari Ini Dibuka Pukul 09.00 WIB, Ini Tips War di pintar.bi.go.id

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Beberapa Jam Dibuka, Pemutihan Pajak Kendaraan di Samsat Jabar Rp 10 M

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Penukaran Uang Baru Dibuka Lagi Hari Ini Pukul 9.00 WIB, Klik Pintar.bi.go.id

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Seru, Rame-rame Mudik Gratis Satu Gerbong Argo Semeru
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau