Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER OTOMOTIF] Opsen Pajak Kendaraan 2025 | Calya Tabrak Satu Keluarga di Pekanbaru | Mengemudi dalam Pengaruh Narkoba

Kompas.com - 03/01/2025, 06:02 WIB
Donny Dwisatryo Priyantoro,
Agung Kurniawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Banyak pembaca penasaran dengan opsen pajak kendaraan 2025. Begitu pula dengan artikel Calya tabrak satu keluarga di Pekanbaru.

Tak ketinggalan, artikel tentang mengemudi dalam pengaruh narkoba juga banyak membuat pembaca penasaran. Untuk lebih lengkapnya, berikut ini kumpulan artikel otomotif terpopuler pada Kamis (2/1/2025):

1. Opsen Pajak Kendaraan 2025: Perubahan dan Dampak bagi Pemilik Kendaraan

Pemberlakuan aturan opsen pajak yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022, mulai efektif pada 5 Januari 2025. Adanya aturan baru ini membawa perubahan signifikan dalam komponen daftar pajak yang tercantum pada Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK).

Baca juga: Opsen Pajak Kendaraan 2025: Perubahan dan Dampak bagi Pemilik Kendaraan

2. Setelah Libur Tahun Baru 2025, Ganjil Genap Jakarta Kembali Berlaku Pagi Ini

Pembatasan lalu lintas dengan skema ganjil genap (gage) di Jakarta kembali diberlakukan mulai pagi ini, Kamis (2/1/2025) dan Jumat (3/1/2025). Sebelumnya, gage sempat ditiadakan karena libur Tahun Baru 2025 yang jatuh pada hari, Rabu, 1 Januari 2025. Maka dari itu, pada tanggal 2-3 Januari 2025, gage kembali diberlakukan.

Baca juga: Setelah Libur Tahun Baru 2025, Ganjil Genap Jakarta Kembali Berlaku Pagi Ini

3. Calya Tabrak Satu Keluarga di Pekanbaru, Berikut Ancaman Hukumannya

Kecelakaan tragis yang melibatkan Toyota Calya dan sepeda motor terjadi di Pekanbaru, Riau, pada Rabu (1/1/2025), mengakibatkan tiga orang anggota satu keluarga meninggal dunia. Hasil pemeriksaan menunjukkan bahwa pengemudi mobil Calya positif menggunakan narkoba. Insiden tersebut terjadi di Jalan Hangtuah, Kecamatan Tenayan Raya, Kota Pekanbaru, sekitar pukul 06.30 WIB.

Baca juga: Calya Tabrak Satu Keluarga di Pekanbaru, Berikut Ancaman Hukumannya

4. Begini Skema Diskon PPN buat Mobil Listrik dan Hybrid Tahun 2025

Pemerintah melalui Kementerian Keuangan memastikan akan memberikan insentif bagi mobil listrik dan hybrid pada 2025. Kebijakan ini bertujuan untuk menjaga daya beli masyarakat setelah diberlakukannya Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebesar 12 persen serta mempercepat adopsi kendaraan listrik di Indonesia.

Baca juga: Begini Skema Diskon PPN buat Mobil Listrik dan Hybrid Tahun 2025

5. Calya Tabrak Satu Keluarga di Pekanbaru, Mengemudi dalam Pengaruh Narkoba

Kecelakaan tragis yang melibatkan Toyota Calya terjadi di Pekanbaru pada Rabu (1/1/2025), mengakibatkan satu keluarga meninggal dunia. Pengemudi mobil tersebut, Antoni Romansyah (44), diketahui berada di bawah pengaruh narkoba dan baru saja kembali dari perayaan malam tahun baru. Setelah kejadian, pihak kepolisian segera menetapkan Antoni sebagai tersangka.

Baca juga: Calya Tabrak Satu Keluarga di Pekanbaru, Mengemudi dalam Pengaruh Narkoba

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Ironis Jalan Layang Tol MBZ Dikorupsi hingga Tak Bisa Dilewati Tronton, Pelakunya Cuma Dihukum 4 Tahun

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Otomotif

Alasan kenapa Bus Sugeng Rahayu Selalu Kebut-kebutan

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Polisi Gali Motif Eks Kapolres Ngada Cabuli Anak dan Jual Videonya ke Situs Australia

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Samsung Galaxy A56 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Dedi Mulyadi Menangis, Hampir Resmikan Eiger Adventure Land yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Eiger Adventure Land: Ekowisata Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia Kini Diminta Dibongkar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Sufmi Dasco Pastikan Sri Mulyani Tidak Mundur dari Kabinet Prabowo
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau