4. Mobil Listrik Xiaomi SU7 Mulai Diperkenalkan, Intip Spesifikasinya
Mobil listrik Xiaomi akhirnya diperkenalkan. Menggunakan nama SU7, mobil ini memiliki spesifikasi yang cukup tinggi dan bisa bersaing dengan sedan listrik sekelasnya.
Dikutip dari Carnewschina.com, Kamis (16/11/2023), produsen smartphone Xiaomi mengajukan lisensi penjualan untuk mobil listrik pertamanya di China. Dokumen tersebut juga mengungkapkan beberapa spesifikasi mobil.
Baca juga: Mobil Listrik Xiaomi SU7 Mulai Diperkenalkan, Intip Spesifikasinya
5. Pelihara Toyota Yaris Cross Standar dan Hybrid, Mana yang Lebih Murah?
Bukan hanya soal desain, fitur, performa, kemewahan dan harga jual, faktor yang tak kalah penting jadi pertimbangan konsumen saat membeli mobil adalah terkait dengan biaya kepemilikan.
Sebab, ketika sudah memutuskan untuk membeli mobil, artinya konsumen harus mempersiapkan biaya ekstra, seperti bensin, pajak tahunan, hingga servis berkala.
Baca juga: Pelihara Toyota Yaris Cross Standar dan Hybrid, Mana yang Lebih Murah?
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.