JAKARTA, KOMPAS.com - Bus Transjakarta merupakan salah satu layanan transportasi umum yang menjadi andalan bagi masyarakat Jakarta. Dengan tarif Rp 3.500, penumpang bisa menggunakan layanan bus ini ke beragam trayek.
Namun, masih banyak yang belum tahu bahwa 15 golongan penumpang bisa mendapatkan akses bus Transjakarta secara gratis dengan kartu Jakcard Combo dan TJ Card.
Berdasarkan unggahan dari Instagram @dkijakarta, berikut golongan penumpang yang bisa naik bus Transjakarta tanpa biaya pakai kartu Jakcard Combo:
Untuk mendapatkan fasilitas ini, penumpang hanya perlu mendaftar dengan menghubungi Bank DKI.
View this post on Instagram
Golongan penumpang yang bisa naik bus Transjakarta secara gratis pakai TJ Card:
Untuk mendapatkan fasilitas ini, penumpang dengan golongan tersebut hanya perlu mendaftar di website klg.transjakarta.co.id.
Baca juga: Mazda Tetap Perkenalkan MX-30 di Indonesia
Sebenarnya, kebijakan ini telah tercantum pada Pergub DKI Jakarta Nomor 133 Tahun 2018 mengenai Perubahan Ketiga atas Pergub Nomor 160 Tahun 2016 tentang Pelayanan Transjakarta Gratis dan Bus Gratis bagi Masyarakat.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.