Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Perbedaan Ninja 250 4 Silinder dan Ninja 250 Fi

Kompas.com - 29/10/2019, 17:39 WIB
Gilang Satria,
Aditya Maulana

Tim Redaksi

Sayang sampai kini Kawasaki belum membuka spesifikasi detail mengenai mesin barunya . Namun dari beberapa literatur termasuk masalah Jepang, Young Machine, menyebut tenaganya bisa tembus 45 tk.

Adapun Ninja 250 Fi mengusung mesin 2-silinder DOHC, 8 katup. Mesin 249 cc menghasilkan 39 PS pada 12.500 rpm dan torsi 23.5 Nm pada 10,000 rpm. Tenaga di transfer pakai transmisi 6-percepatan.

Elektronik

Sektor elektronik, ZX-25R sudah dibekali dengan Kawasaki Traction Control (KTRC), Kawasaki Quick Shifter (KQS), dan Power Mode.

Spesifikasi Kawasaki Ninja 250 Fi

Tipe Mesin: Liquid-cooled, 4-stroke Parallel Twin, DOHC, 8 valves
Kapasitas: 249 cc
Tenaga Maksimum: 28.5 kw (39 PS) / 12,500 rpm
Torsi Maksimum: 23.5 Nm / 10,000 rpm
Diameter x Langkah: 62.0 mm × 41.2 mm
Rasio Kompresi: 11.5: 1
Sistem Suplai Bahan Bakar: Fuel Injection
Starter: Electric
Transmisi: 6-speed, return shift + assist & slipper clutch
Dimensi
Panjang: 1990 mm
Lebar: 710 mm
Tinggi: 1120 mm
Tinggi Jok: 785 mm
Jarak Terendah: 140 mm
Jarak Sumbu Roda: 1405 mm
Kapasitas Tangki: 14 Liter
Berat: 167 kg
Kaki-kaki
Tipe Rangka: Teralis
Suspensi Depan: 41mm telescopic fork
Suspensi Belakang: Uni-Trak® single-shock system with 5-way preload
Ban Depan: 110 / 70R17 M / C 54H
Ban Belakang: 150 / 60R17 M / C 66H
Rem Depan: Single semi-floating 310 mm petal discs
Rem Belakang: Single 220 mm petal disc

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com